Asal Usul Watu Tiban Dalam Sejarah Tuban
Kota Tuban memiliki beberapa versi cerita asal usul. Salah satunya yaitu watu tiban yang sampai saat ini masih melegenda di Tuban.
Kota Tuban memiliki beberapa versi cerita asal usul. Salah satunya yaitu watu tiban yang sampai saat ini masih melegenda di Tuban.
Kesadaran masyarakat dalam menjaga dan memelihara benda bersejarah masih sangat minim, bahkan beberapa orang memilih menjual benda-benda tersebut karena daya jual yang tinggi. Beberapa orang sampai nekat mencuri untuk mendapatkan barang bersejarah tersebut.
Wayang Krucil telah tercatat sebagai Kekayaan Intelektual Komunal (KIK) Kabupaten Tuban, ternyata selain sebagai hiburan masyarakat ternyata pementasan wayang krucil juga memiliki tujuan tertentu.
Maulid Nabi tahun jatuh pada tanggal 8 Oktober 2022. Sebagaimana diketahui hari ini pada 570 M silam, tepatnya 12 Rabi'ul Awal Nabi Muhammad SAW dilahirkan di Makkah.
Museum Kambang Putih, yang terletak di Jalan Kartini, Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban menggelar pameran bersama enam musem yang ada di Indonesia.
Rencana pembangunan Jalan Tol Demak-Tuban rupanya membuat keberadaan sejumlah lembaga pendidikan, tempat ibadah dan juga tempat pemakaman umum terancam tergusur.
Museum Kambang Putih Kabupaten Tuban kini telah menjadi salah destinasi wisata di Bumi Ranggalawe. Setiap bulannya tak kurang dari 2000 orang yang datang melihat koleksi di museum.
Tak hanya tanjungnya yang cantik, pantai di Kabupaten Tuban satu ini juga menyimpan sejarah yang tak kalah menarik. Adalah wisata pantai Boom yang terletak di Jalan Panglima Sudirman, Kelurahan Kutorejo, Kabupaten Tuban atau sebelah utara Alun-alun Tuban.
blokTuban.com - Umat Islam mencatat ada beberapa peristiwa penting yang terjadi pada 10 Muharram. Ilulah mengapa Muharram disebut sebagai bulan yang istimewa.
Budayawan Kabupaten Tuban, Suantoko juga ikut merespon demam Tuban Fashion Week yang dipelopori Indah Cs di Tuban. Setelah netizen dan masyarakat menyoal model yang tampil di acara tersebut.