Skip to main content

Category : Tag: Sedan


Sedan Terbakar di Jalan Raya Widang, Api Tiba-tiba Membesar!

Sebuah mobil sedan ludes terbakar di Jalan Raya Widang, tepatnya di Desa Minohorejo, pada Sabtu (08/02/2025) sekitar pukul 14.30 WIB. Insiden ini mengejutkan warga sekitar, namun beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Wilayah Tuban di Akhir Pekan Akan Diguyur Hujan

Hendak berlibur di akhir pekan jangan lupa menyiapkan peralatan pelindung hujan. Karena dari perkiraan cuaca, seluruh wilayah di Kabupaten Tuban pada akhir pekan tepatnya pada 11 hingga 12 Januari 2023, akan diguyur hujan.

Hujan Sedang Merata di Tuban Mulai Siang-Sore Hari

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Juanda dan Maritim Perak Surabaya memprediksi cuaca di Kabupaten Tuban, Senin (24/10/2022). Di mana hujan sedang merata mengguyur wilayah Tuban mulai siang hingga sore hari.

Mohamad Mansur, siap bawa Peradi Eks Sekaresidenan Bojonegoro lebih baik

Setelah ditetapkannya Mohamad Mansur sebagai ketua Dewan Pimpinan Cabang Peradi Eks Karesidenan Bojonegoro, yang meliputi wilayah Kabupaten Bojonegoro, Tuban, dan Lamongan dalam Musyawarah Cabang (Muscab) Peradi Eks bojonegoro yang ke-II  bertempat di Aula Restoran ANS Jl.Teuku Umar pada Minggu (20/12), praktis kepemimpinan Peradi eks Bojonegoro satu periode ke depan akan dibawa komando Mohamad Mansur.