Skip to main content

Category : Tag: Sah


Akibat Kemarau dan Hindari Hama Tikus, Petani di Tuban Beralih Tanam Tembakau

blokTuban.com – Pada saat musim kemarau datang, sebagian petani di Kabupaten Tuban, beralih dengan menanami sawah mereka dengan tembakau. Pasalnya, karakteristik dari tanaman ini tidak membutuhkan banyak air, sehingga dapat menjadi alternatif bagi petani untuk menghadapi musim kemarau yang berkepanjangan.

Siap-siap Nelayan dan Pelaku Usaha Mikro di Tuban Terima Rp600.000

Program perlindungan sosial dampak inflasi dan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) di Jawa Timur resmi diluncurkan oleh Gubernur Khofifah Indar Parawansa. Skema pembiayaan yang digelontorkan Pemprov Jatim totalnya sebesar Rp 257 Miliar dan tersebar di banyak program.

MA Plus Sunan Kalijaga Resmi Dapat Ijin Operasioanal Kemenag Tuban

blokTuban.com - Madrasah Aliyah (MA) Plus Sunan Kalijaga, hari ini resmi mendapatkan ijin operasioanal pendirian Madrasah dari Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban. Madrasah yang berada dalam naungan Yayasan Pendidikan Islam Riyadhotul Uqul Menilo (YPIRUM) ini, juga mendapat pembinaan langsung terkait pengelolaan Madrasah baru oleh Kepala Kantor (Kakan) Kemenag Tuban H. Ahmad Munir.