Skip to main content

Category : Tag: Rt


Pertamina Tambah 8 Titik Lembaga Penyalur BBM

PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Region Jatimbalinus dalam rangka mendukung perkembangan ekonomi dan kemandirian desa kembali menambahkan titik lembaga penyalur Bahan Bakar Minyak (BBM) resmi hingga ke pelosok daerah.

Konsolidasi Kader, Partai Hanura Bertekat Menangkan Ana-Anwar

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kabupaten Tuban melaksanakan agenda konsolidasi partai di di ruko Royal Park, jalan Letda Sucipto, Kelurahan Mondokan, Kecamatan Kota Tuban, Rabu (4/11/2020).

Digitalisasi SPBU: Transaksi Non-Tunai di Jatimbalinus Naik 269%

Menjawab tantangan digitalisasi yang merupakan hal yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia di era revolusi industry 4.0. PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) V Jatimbalinus mencatat rata-rata jumlah transaksi harian menggunakan aplikasi MyPertamina pada Bulan Oktober 2020 lebih dari 24.000 transaksi/hari. Jumlah ini naik 269% dibandingkan dengan rata-rata jumlah transaksi harian pada Bulan September 2020 sebanyak 8.900 transaksi/hari dengan menggunakan aplikasi MyPertamina.

Pertamina Antisipasi Peningkatan Konsumsi Energi di Libur Panjang

Pekan ke empat di Bulan Oktober Tahun 2020 masyarakat akan menikmati hari libur dan cuti bersama yang panjang. Sesuai dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2020, pada Tanggal 28 dan 30 Oktober Tahun 2020 ditetapkan sebagai cuti bersama dalam rangka perayaan Hari Besar Keagamaan Maulid Nabi Muhammad SAW.