Semen Gresik Buka Bersama 1.500 Anak Yatim dan Petani Greenbelt
PT Semen Gresik bersama Bupati Tuban mengagendakan buka bersama 1.500 anak yatim dan 327 petani greenbelt atau petani di jalur sabuk hijau sekitar area perusahaan, Senin (19/6/2017).
PT Semen Gresik bersama Bupati Tuban mengagendakan buka bersama 1.500 anak yatim dan 327 petani greenbelt atau petani di jalur sabuk hijau sekitar area perusahaan, Senin (19/6/2017).
PT Semen Gresik Tbk memenuhi sekitar 24 persen kebutuhan semen secara nasional. Secara nasional, kebutuhan semen nasional mencapai 62 juta ton per tahun yang 55 persen atau sekitar 35 juta ton dipasarkan di pulau Jawa.
Dalam satu tahun, pertumbuhan atau permintaan semen dari para konsumen mencapai hingga 62 juta ton per tahun. Permintaan tersebut mengalami peningkatan dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya.
PT Semen Gresik sebagai salah satu operating company (Opco) dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk memperoleh tiga penghargaan most promising company in strategic marketing and branding campaign (silver winner) dari MarkPlus Inc dalam acara BUMN Marketing Day 2017. Penghargaan tersebut diberikan sebagai pengakuan dan apresiasi terhadap BUMN yang berprestasi di level strategic, tactical, marketing, dan branding campaign.
Parji (51) warga RT.02/RW.01 Dusun Mbawi Kulon, Desa Hargoretno, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban ditemukan dalam kondisi sudah tidak bernyawa di dapur rumahnya, Kamis (30/3/2017).
Ratusan ribu ton pupuk tiap tahunnya yang dipasok ke Kabupaten Tuban masih dikeluhkan masyarakat. Namun demikian, Manager Penjualan Ritil Wilayah 1 Jawa-Bali PT Petrokimia Gresik, Joko Margono mengklaim telah menyalurkan 102 persen dari target pupuk bersubsidi untuk Tuban.
Kabar baik menghampiri petani garam di Kabupaten Tuban. Sebab, Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban, Jawa Timur menyampaikan jika Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berencana membangun resi gudang garam berskala Nasional di wilayahnya tahun ini.
Dua warga Kecamatan Sedayu, Kabupaten Gresik, ditangkap anggota Polsek Palang setelah mengambil arak dari Tuban dan akan dijual di kotanya.
Belasan warga yang mengatasnamakan Jaringan Masyarakat Peduli Keadilan (JMPK) melakukan aksi demo di depan kantor PT Semen Gresik.
Kacung bin Sanggup (34) residivis kambuhan yang dikenal dengan 'Raja Tega' asal Dusun Tegalguwo, Desa Sidonganti, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban tidak bisa berkutik setelah rumahnya dikepung anggota Kepolisian Sektor (Polsek) Kerek, Rabu (4/1/2016).