Skip to main content

Category : Tag: Ras


Jelang Idul Adha, Harga Beras Naik

Menjelang hari raya kurban, 10 Dzuhijjah 1438 H yang jatuh pada Jum'at (1/9/2017), harga beras di Kabupaten Tuban, beranjak naik. Kenaiakannya pun bervariasi, mulai dari Rp400 hingga Rp500 per kilogram.

Coreng Bumi Wali, Oknum PNS Produksi Miras Akan Ditindak Pemkab

Tertangkapnya oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang kedapatan memproduksi minuman keras (miras) jenis arak di desa Genaharjo, Kecamatan Semanding, Jumat (18/8/2017) pagi, tentu mencoreng nama Kabupaten Tuban sebagai Bumi Wali.

Dua Wanita Terjaring Razia di Eks Lokalisasi Dasin

eski sudah ditutup secara resmi oleh pemerintah, bekas lokalisasi Dasin, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, tampaknya belum bebas sepenuhnya dari aktifitas prostitusi.

Lagi, 31 Botol Arak Siap Edar Berhasil Diamankan

 Sudah beberapa kali digrebek, rupanya bisnis produksi minuman keras (Miras) jenis Arak masih subur beredar di wilayah Bumi Wali, sebutan Kabupaten Tuban. Hal itu terbukti menyusul adanya penangkapan produsen minuman beralkohol di wilayah Kecamatan Semanding, Kamis (10/8/2017) pagi tadi.

Segarkan Rumah dengan Konsep Urban Natural

 Meski tidak memiliki rumah dengan lahan luas yang dipenuhi pepohonan, namun kita juga bisa memiliki rumah yang nyaman, segar, dan lebih hidup dengan penataan interior yang tepat.

Polsek Semanding Tangkap Produsen Arak

 Tim Saber Miras (Minuman Keras) Polsek Semanding, bersama personel gabungan dari Satpol PP Pemkab Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dan Koramil Semanding menggerebek produsen arak di RT/3 RW/5 Dusun Jerukgulung, Desa Sambongrejo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Selasa (25/7/2017) pagi.

Truk Mogok Diseruduk Tronton

Sudah jatuh tertimpa tangga. Peribahasa yang tepat menggambarkan nasib pria yang satu ini.

Waspada Beras Oplosan, Polsek Rengel Sisir Pengolahan Beras

Berkaca pada isu nasional tentang maraknya peredaran beras kemasan palsu,  jajaran Polsek Rengel melakukan  pemeriksaan  pengolahan beras di Desa Bulu, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, siang tadi, Senin (24/07/2017).