Skip to main content

Category : Tag: Pr


Laut Jawa Bagian Timur Diprediksi Berawan Hingga Hujan Ringan

adan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban secara resmi merilis prakiraan cuaca maritim perairan Jawa Timur, Minggu (28/10/2018). Informasi yang berhasil dihimpun blokTuban.com menyebutkan, cuaca secara umum berawan.

Gandeng Pappri, KPP Pratama Adakan Festival Seni dan UMKM

Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Tuban menggandeng Persatuan Artis, Penyanyi, Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI) Tuban menyelenggarakan kegiatan Festival Seni tingkat pelajar SMA/Sederajat dan Bazar produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), Sabtu (27/10/2018).

Proyek Perbaikan Jalan Minim Rambu, Begini Pengakuan Pekerja

 Proyek perbaikan sarana jalan umum penghubung, jenis cor beton sekitar Jegulo-Prambontergayang Kecamatan Soko tengah dikerjakan. Ditengah pengerjaan proyek, tak jarang dilakukan sistem lembur sampai malam hari.

Haul Masyayikh Langitan

Cawapres, KH Ma'ruf Amin Mohon Dukungan dan Doa Restu

KH. Ma'ruf Amin, Kamis (18/10/2018) menghadiri Haul Masyayikh Pondok Pesantren (Ponpes) Langitan Ke-48. Kehadiran Calon Wakil Presiden (Cawapres) Nomor Urut 1 tersebut dalam rangka untuk menjalin silarahim dengan para santri dan para kiai di Ponpes Langitan.

Kemarau, Dinas PUPR Himbau Petani Tak Tanam

Musim kemarau yang berkepanjangan, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruangan (PUPR) Bidang Pengairan Kabupaten Tuban tidak menganjurkan para petani melakukan tanam. 

Perbakin Tuban Siap Torehkan Prestasi Diajang Porkab dan Porprov

 Beberapa tahun terakhir ini Persatuan Penembak Indonesia (Perbakin) Kabupaten Tuban mengalami vakum yang cukup lama. Kini Perbakin Tuban kembali dideklarasikan aktif dan siap mengikuti ajang Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) 2018 dan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) tahun 2019 mendatang.