Skip to main content

Category : Tag: Perang


Berharap Tunjangan Untuk Perangkat yang Tidak Ada Bengkok

Dari agenda audiensi bersama Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, dan Keluarga Berencana (Dispemas), Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Tuban memohon agar ada pemberian tunjangan khusus kepada perangkat desa yang tidak ada bengkok.

PPDI Keberatan Dicatut Terkait Penarikan Sekdes PNS ke Kabupaten

Pucuk pimpinan Persatuan Pengurus Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Tuban, Ahmad Wayudi mengaku keberatan nama organisasinya dicatut dalam tulisan berjudul "Penarikan Sekdes PNS dan Cacat Hukum Perbup" yang dikirimkan ke blokTuban.com dan terbit pada Sabtu  (2/9/2017) kemarin.

Hindari Masalah, Perangkat dan Kades Dapat Pembinaan

Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, dan Keluarga Berencana (DPMD dan KB) Tuban memberi penyuluhan penggunan Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) kepada ratusan perangkat dan kepala desa se-Kecamatan Singgahan, Selasa (29/8/2017).

Ahli Waris Perangkat Desa Peserta BPJS Ketenagakerjaan Disantuni

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan cabang Tuban mendatangi ahli waris peserta asuransi yang meninggal karena sakit. Kehadirannya, Selasa (29/8/2017) siang tadi, bermaksud untuk ikut berbela sungkawa sekaligus menyampaikan formulir pencairan dana santunan kepada salah satu peserta dari unsur perangkat desa.

Cerita Perjuangan Kemerdekaan

Agresi Militer II dari Tuban Sampai Bojonegoro

Perjuangan sebelum dan sesudah teks proklamasi kemerdekaan dibacakan selalu menarik diceritakan ulang. Setiap daerah, termasuk Kabupaten Tuban dan Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur, mempunyai tokoh-tokoh lokal dengan cerita heroisme sendiri-sendiri.

Lima Sekdes di Grabagan Kosong, Kades Tunjuk Plt Sekdes

Lima dari sebelas desa di Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban saat ini tidak memiliki Sekretaris Desa (Sekdes). Meskipun jabatan Sekdes itu sangat penting dalam Pemerintahan Desa, namun kekosongan jabatan Sekdes di Kecamatan Grabagan tidak begitu menghambat pelayanan desa kepada masyarakat.

9 Desa di Kerek Tidak Punya Sekdes?

Dari 17 desa yang berada di Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, terdapat sembilan desa yang posisi jabatan Sekretaris Desa (Sekdes) kosong. Hal itu seperti yang disampaikan oleh Plt. Sekretaris Kecamatan (Sekcam) Kerek, Arifin, Kamis (30/3/2017).

Diduga Selingkuh, Warga Desak Kades Copot Perangkatnya

Kades Beri Sanksi Teguran Tertulis

Kepala Desa (Kades) Binangun, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, Mashuri memberi sanksi teguran tertulis kepada perangkatnya yang berinisial AM (33). Perangkat desa dimaksud, diduga telah melakukan tindakan dugaan perselingkuhan dengan pria lain. Padahal, AM saat ini statusnya masih memiliki suami secara sah.

Kecamatan; Pemberhentian Perangkat Ada Tahapan, Tidak Sembarangan

Gejolak di masyarakat lantaran adanya dugaan perselingkuhan yang dilakukan oleh perangkat di salah satu desa di Kecamatan Singgahan menyita perhatian pemerintah kecamatan setempat. Kasi Pemerintahan Kecamatan Singgahan, Much. Muslich kepada blokTuban.com mengatakan, pihaknya sudah menerima laporan dari kepala desa adanya informasi yang dilakukan salah satu perangkat desanya yang melakukan perbuatan asusila dengan mengunggah gambar atau foto bersama kekasih gelapnya di media sosial (Medsos) Facebook.

Hari Pahlawan 10 November

Polsek Palang: Kita Perang Melawan Narkoba

Hari Pahlawan yang diperingati setiap tanggal 10 November merupakan salah satu momentum refleksi sejumlah kalangan di Kabupaten Tuban.