Skip to main content

Category : Tag: Pagar


Harlah ke-33 Pagar Nusa, ini Pesan Ketua Cabang Tuban

Sekitar 33 Tahun yang lalu, tepatnya 3 Januari 1986, merupakan peristiwa bersejarah bagi warga Ikatan Pencak Silat NU (IPSNU) Pagar Nusa. Hari itu, tepat terbentuknya dan berdirinya Wadah Pencak Silat yang kini dinahkodai Emha Nabil Haroen itu.

Gali Potensi Atlet, Pagar Nusa Tuban Gelar Kejurcab II

Pencak Silat Nahdlatul Ualama (PSNU) Pagar Nusa (PN) Tuban menghelat kejuaraan cabang (Kejurcab) II tahun 2018. Bertempat di Gedung Lapangan Tenis Indoor Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo Tuban, Kejurcab ini dihelat mulai hari ini, Sabtu (24/12/2018) dan ditutup pada Senin (24/12/2018) mendatang.

Pesan PP Pagar Nusa untuk Anggota Baru

758 anggota baru Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa Cabang Tuban resmi disahkan, Ahad (7/10/2018). Mereka disahkan dengan prosesi pembaiatan dari Pengurus Pusat (PP) Pagar Nusa dan Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Tuban.

758 Pendekar Pagar Nusa Tuban Siap Disahkan

Ratusan pendekar dari perguruan Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa di Kabupaten Tuban akan disahkan, hari ini Minggu (7/10/2018). Pengesahan anggota baru ini akan digelar di Pendopo Kridho Manunggal Tuban.

Gelar Sarasehan, Pagar Nusa Tuban Fokus Administrasi dan Media

 Pengurus Cabang Pagar Nusa Tuban rupanya menaruh perhatian serius pada perkembangan media massa dan sosial di wilayahnya. Oleh karenanya, organisasi Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) ini menggelar sarasehan media dan administrasi, Sabtu (21/4/2018) malam. 

Puluhan Pendekar Pagar Nusa Ikuti UKT

Puluhan pendekar mengikuti Ujian Kenaikan Tingkat (UKT) yang digelar Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pagar Nusa Bangilan, Sabtu (14/4/2018).

Haul Pertama K. Abdul Munif, Pagar Nusa Gelar Pengajian

Ratusan pendekar Pagar Nusa dari Tuban Selatan (Bangilan, Senori, Jatirogo dan sekitarnya) berbondong-bondong mendatangi Dusun Punggur Desa Banjarworo, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Jum'at petang (23/3/2018). Mereka datang secara berkelompok baik dengan kendaraan roda dua maupun roda empat.