Skip to main content

Category : Tag: Milu


Ini Hal-Hal yang Dilarang Saat Kampanye Pilkades

Kampanye Pemilihan Kepala Desa (Pilkades), tinggal menunggu beberapa hari lagi, berikut hal - hal yang dilarang, saat calon kepala desa berkampanye, Selasa (18/6/2019).

Ketua PPDI: Pilkades Serentak Perangkat Desa Harus Netral

Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Tuban menekankan, agar seluruh pengurus maupun anggota PPDI bersikap netral dalam Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak yang akan dilaksanakan pada (10/7/2019) mendatang.

PKB Tak Harapkan Dua Calon Bupati Terulang di Pilkada 2020

Pilkada Kabupaten Tuban tahun 2015 dinilai menguras tenaga, waktu, dan biaya bagi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), karena hanya ada dua pasangan calon bupati. Tak salah jika di Pilkada 2020, partai yang memperoleh 16 kursi di Pileg 2019 ini berharap calon bupati lebih dari dua.

Persiapan Lebaran, Pos Damkar Rengel Semprot Jalanan

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1440 H, sejumlah tim Pos Pemadam Kebakaran (Damkar) Rengel dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban melakukan penyemprotan jalan.

Pemilu 2019

Ada Banner Ucapan Selamat Presiden Prabowo di Tuban

Di Jalan Manunggal Tuban atau sebelah timur kampus Stitma telah berdiri sebuah banner ucapan selamat kepada Prabowo-Sandi 2019-2024, yang merupakan Paslon Capres-Cawapres 02 di Pemilu 2019. Munculnya banner tersebut diduga dipasang oleh relawan 02 Tuban, sebagai tercantum di bagian bawah banner.

Pemilu 2019

Berikut Perolehan Suara Tebanyak di Dapil 3

Berdasakan sertifkat rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara calon anggota DPRD Kabupaten Tuban, Wilayah Kecamatan Soko, Rangel, Semanding dan Grabakan. Menurut catatan KPU Tuban, dari 191.558 surat suara, terdapat 171.878 surat suara sah dan 19.680 surat suara tidak sah. Berikut hasil rekapitulasi suara suara parpol dan caleg DPRD kabupaten dapil 3 Tuban.

Pemilu 2019

Berikut Perolehan Parpol DPR RI Jatim IX, Bojonegoro-Tuban

Berdasarkan, rekapitulasi hasil hitung suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2019 untuk Calon Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia (DPR RI) dari setiap kecamatan di daerah pemilihan dalam wilayah Kabupaten Bojonegoro yang masuk Dapil Jatim IX kelar dilaksanakan. Dari hasil tersebut, perolehan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengungguli raihan suara partai-partai lainnya.

Pemilu 2019

Suara Menonjol di Dapil 2, Diperoleh Caleg Ini

Dapil Tuban 2 yang mencakup Kecamatan Plumpang, Palang dan Widang menjadi arena pertarungan Caleg dalam meraih dukungan dan kepercayaan publik untuk duduk di kursi DPRD Tuban lima tahun mendatang.

Pemilu 2019

Suara Caleg Dapil 1, Ada yang Dapat 14.000 Suara

Dapil 1 yang mencakup Kecamatan Kerek, Montong, Merakurak dan Tuban, banyak yang menyebut Dapil neraka. Karena Caleg yang berada di Dapil ini dikenal banyak modal, dan memiliki jaringan kuat.