Skip to main content

Category : Tag: Lbh


Punya LKBH Sendiri IAINU Tuban Berikan Layanan Hukum ke Masyarakat

Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menambah layanan untuk mayarakat. Bukan hanya dalam pendiddikan, perguruan tinggi milik Nahdlatul Ulama (NU) yang berkampus di Jalan Manunggal Tuban ini bakal memberikan layanan di bidang hukum.

Meretas Jalan Keadilan: Langkah Bersama LBH KP Ronggolawe dan Lapas Tuban untuk Warga Binaan

Penyuluhan dan Launching Konsultasi merupakan bentuk nyata dari kerjasama yang dilaksanakan oleh LBH KP.Ronggolawe dengan LAPAS Kelas IIB Tuban pada tanggal 05 Desember 2023 di Aula Rapat LAPAS Kelas IIB Tuban sebagai mandat praktik baik dari program Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia berbasis Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2011 Tentang Bantuan Hukum “setiap orang berhak atas pengakuan, jaminan, dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama dihadapan hukum”.

LBH KP Ronggolawe Sukseskan BPHN Mengasuh di SMAIT Al Uswah Tuban

SMAIT Al Uswah Tuban menjadi sasaran sekolah untuk jenjang SMA/SMK/MA di Kabupaten Tuban, Jatim yang mendapatkan bimbingan program Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) Mengasuh yang dilakukan Kemenkum HAM. Program ini bertujuan agar siswa terhindar dari tindak pidana, sekaligus untuk mencegah terjadinya kekerasan terhadap anak.

Peringati 16 HAKTP, LBH KP Ronggolawe Ajak Masyarakat Tuban Sadar Hukum

Dalam rangka memperingati 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan (HAKTP) yang dimulai pada tanggal 25 November hingga 10 Desember, LBH Koalisi Perempuan (KP) Ronggolawe bekerjasama dengan KEMENKUMHAM RI melaksanakan rangkaian agenda Pemberdayaan Masyarakat dan Penyuluhan Hukum.

YLBH Minta Negara Bertanggung Jawab Atas Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang

YLBH dan LBH Kantor Seluruh Indonesia menyampaikan bela sungkawa sedalam-dalamnya atas jatuhnya korban jiwa dan luka-luka dalam tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan yang terjadi setelah selesainya laga pertandingan sepakbola Arema vs Persebaya pada tanggal 1 Oktober 2022. Dilaporkan bahwa sampai dengan Pukul 07.30 WIB, telah ada 153 korban jiwa dari kejadian ini.

LBH KP Ronggolawe Tuban Siapkan Bantuan Hukum Gratis, Ini Syaratnya!

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) merupakan sebuah lembaga yang bertugas untuk memberikan bantuan hukum kepada masyarakat miskin dan yang membutuhkan secara cuma-cuma. Koalisi Perempuan (KP) Ronggolawe yang berdiri sejak tahun 2004, pada tahun 2015 lalu dipercaya oleh Kementerian Hukum dan HAM sebagai LBH.

Fokorancab Usai, Rekomendasikan Pembentukan LBH Jatim

Rangkaian prosesi Forum Kordinasi Antar Cabang (Fokorancab) Korda GMNI Jawa Timur telah usai. Forum tertinggi di tingkat provinsi yang diselenggarakan di Tuban, 30 September sampai 2 Oktober 2016 telah menghasilkan keputusan strategis organisasi.