Skip to main content

Category : Tag: Layanan


MPP ke -8 di Jawa Timur Diresmikan Kemenpan RB

Launching Mal Pelayanan Publik (MPP) yang berlokasi di jalan dr. Wahidin Sudirohusodo pada Kamis (10/2/2022) dihadiri oleh Deputi Bidang Pelayanan Publik KEMENPANRB RI, Diah Natalisa, Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, serta Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky beserta jajaran Forkopimda.

Awal 2022 Urus KTP, KK dan Akta Cukup di Kantor Kecamatan

Masyarakat di Kabupaten Tuban mulai awal tahun 2022 akan dimudahkan dalam mengurus administrasi. Misalnya mau mencetak KTP, Kartu Keluarga (KK), hingga akta kelahiran dan kematian cukup di kantor kecamatan masing-masing.

Layanan Publik Lapas Tuban Terbaik Ketiga se-Jatim

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tuban menduduki peringkat tiga dalam penilaian penghargaan Pelayanan Publik berbasis Hak Asasi Manusia. Penghargaan tersebut diberikan oleh Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) Yasonna H. Laoly dan diserahkan melalui Kanwil Kemenkumham Jawa Timur kepada Kepala Lapas Tuban Siswarno.

PA Tuban Punya Aplikasi Layanan Baru

Pengadilan Agama (PA) Kabupaten Tuban punya aplikasi layanan baru. Aplikasi ini diberi nama Kerjasama Terpadu (Kersamadu). Kamis (2/12/2021) aplikasi hasil kerjasama PA dengan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) tersebut dilaunching sekaligus di sosialisasikan. Acara dengan menerapkan protokol kesehatan.

Kemenpar RB Validasi Langsung Pelayanan Publik di Polres Tuban

Asisten Deputi Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan dan Evaluasi Pelayanan Publik Wilayah II Kementerian Pemberdayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) Noviana Andriana bersama rombongan berkunjung di Mapolres Tuban, Rabu (27/10/2021).

Kemenpan RB Evaluasi Layanan MPP Tuban

Asisten Deputi Koordinasi Pelaksanaan, Kebijakan, dan Evaluasi Pelayanan Publik Wilayah II Kementerian PANRB, Noviana Andrina meninjau pelaksanaan pelayanan perizinan dan dokumen kependudukan di Mall Pelayanan Publik (MPP) Tuban, Selasa (26/10/2021).