Skip to main content

Category : Tag: Kulon


Kadespun Jadi Korban Pencurian Cabai

Pencurian cabai akhir-akhir ini memang marak terjadi di kecamatan Bancar, khususnya di Desa Tenggerkulon, bukan tanpa sebab desa tersebut menjadi Target Operasi (TO) pencurian tanaman bumbu dapur yang mempunyai rasa pedas tersebut. Karena memang di daerah itu hasil panen cabainya sangat banyak. Hal itu disampaikan oleh Kades Tengger Kulon, Darsono.

Semanding Masih Daerah Produsen Arak Tertinggi

Minuman keras jenis arak memang terkesan sulit untuk diberantas di Kabupaten Tuban. Faktor yang sudah melekat layaknya sebagai budaya tersebut yang membuat peredaran ataupun produksi arak di Bumi Wali ini tak kunjung bisa diberantas secara menyeluruh. Ibarat peribahasa, satu tumbang maka akan tumbuh yang lain lagi, hal itulah yang menjadi momok dalam pemberantasan minuman berkadar alkohol tinggi tersebut di Kabupaten Tuban.

Pasca Runtuhnya Tambang Batu Kumbung

Kades Prunggahan Kulon: Masyarakat Harus Berhati-hati

Peristiwa rubuhnya tambang kumbung di Desa Prunggahan Kulon, Kecamatan Semanding kerap terjadi belakangan ini. Adanya hal demikian, kepala desa setempat, Darko, mengimbau masyarakat untuk berhati-hati.