Skip to main content

Category : Tag: Kota


Drainase Tidak Normal Sebabkan Banjir di Kota

Banjir yang sering terjadi di wilayah Kota Tuban, membuat berbagai pihak ikut menanggapinya. Termasuk anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten Tuban, Cancoko.

Tanggul Avur Jabon Jebol

Bupati Huda: Tak Ada Bantuan untuk Petani

Petani Desa Sumurgung, Kecamatan Kota, Kabupaten Tuban tampaknya akan gigit jari. Sebab gagal panen yang dialaminya akibat tanggul avur jambon jebol ternyata tidak mendapatkan bantuan dari Pemerintah Kabupaten Tuban.

Jalan Kota Tergenang Parah

Hujan deras yang mengguyur kota Tuban pada Minggu (21/2/2016) pukul 19.00 WIB, membuat sejumlah jalan di Kota Tuban kebanjiran, yakni Jalan Gajah Mada, Brawijaya, dan Diponegoro. Tak heran jika akibat banjir tersebut membuat genangan air hingga mencapai lutut orang dewasa dan menyebabkan laju kendaraan terhambat.

Hujan Deras, Ruas Jalan Kota Tuban Banjir

Hujan deras yang mengguyur kota Tuban pada Minggu (21/2) pukul 19.00 WIB, membuat sejumlah jalan di Kota Tuban kebanjiran, yakni Jalan Gajah Mada, Brawijaya, dan Diponegoro. Tak heran jika akibat banjir tersebut membuat genangan air hingga mencapai lutut orang dewasa dan menyebabkan laju kendaraan terhambat.

Kapolsek Tuban Kota, AKP Moh Supar

Ditegur Masyarakat Karena Ikut Pengamanan Lapangan

Sosok perwira berpawakan tua, namun masih terlihat segar bugar dengan kondisi prima, layaknya anak muda, dan selalu semangat memimpin satuannya di Polisi Sektor (Polsek) Tuban Kota. Ungkapan itu yang keluar apabila kita bertemu dengan Ajun Komisaris Polisi (AKP) MOH SUPAR.

Dua Jam Tuban Diguyur Hujan

Jalan Kota Tergenang, Kendaraan Banyak yang Mogok

Hujan deras mengguyur Kabupaten Tuban selama kurang lebih dua jam, sejak pukul 14.00 WIB, dan baru reda sekitar pukul 16.00 WIB, Selasa (26/1/2016).

Waspadalah, Tiga Titik di Kota ini Rawan Banjir

Curah hujan yang tinggi terkadang bisa menyebabkan banjir sampai menggenangi jalan raya di Kota Tuban. Bahkan, tak jarang bisa membawa sampah-sampah ikut terbawa hingga mengotori jalan dan rawan mengakibatkan kecelakaan.<br />&nbsp;

Aksi Pemboikotan Pilkada Tuban

Warga: Gonta-Ganti Pemimpin, Tanah Tetap Terampas

Pemboikotan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang dilakukan sejumlah warga Desa Gaji, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban, dipicu sengketa tanah yang terjadi antara warga dengan PT Semen Indonesia, Tbk, Rabu (9/12/2015).