Skip to main content

Category : Tag: Kota


Satpol PP: Tuban Kemungkinan Kota Buangan ODGJ

- Lagi-lagi, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menangkap satu Orang Dengan Ganguan Jiwa (ODGJ) di Jalan Manunggal. Agar mendapat penanganan yang sesuai, pihaknya langsung menyerahkannya ke Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P3A) untuk ditindaklanjuti.

#BeritaFoto

Mobil Ringsek Akibat Tertimpa Pohon

Angin kencang dan hujan deras mengakibatkan pohon di Jalan Basuki Rahmat Kota Tuban tumbang, Sabtu (16/12/2018). Nahas, pohon yang tumbang mengenai mobil yang sedang terparkir di bawahnya tertimpa pohon tersebut. Akibatnya, mobil itu ringset

Di Tuban Kota, Ada 2 Pohon Tumbang

Kejadian pohon tumbang di wilayah Kota Tuban, tak hanya satu kali saja. Hanya berselang waktu sekitar 15 menit setelah pohon tumbang di Jalan Basuki Rahmad yang menimpa mobil, di tempat berbeda, yakni Jalan AKBP Suroko juga terjadi pohon tumbang akibat hujan deras disertai angin.

Sarana Umum Meningkat, Begini Tanggapan Warga

Proyek renovasi trotoar sepanjang jalan Tuban-Babat Km.3 Wedangan, Kelurahan Kedungombo Tuban oleh Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman (PRKP) Kabupaten Tuban mendapat tanggapan positif dari warga sekitar.

Dinas PRKP Tuban Terjunkan Tim Satberkota

Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman (PRKP) Kabupaten Tuban, menerjunkan tim Satuan Tugas Pembersih Kota (Satberkota) untuk menjaga kebersihan lingkungan di wilayah Kabupaten Tuban.

Usaha Ibu Rumah Tangga yang Patut Ditiru

Seiring berkembangnya dunia digital membuat orang semakin mudah menciptakan lapangan kerja. Salah satunya adalah usaha dagang atau jualan secara online.

Bangilan Tuban, Kota Kelahiran Abah Hasyim Muzadi

Bangilan adalah sebuah kota kecamatan yang berada di Kabupaten Tuban.  Mungkin tidak semua orang mengenal dan tahu kota di mana Abah Hasyim Muzadi, seorang tokoh nasional bahkan internasional dilahirkan