Kisah Sukses Produksi Kacang Bawang Saat Pandemi, Wanita di Tuban Pasarkan Produknya Hingga Luar Jawa
Hendak mencari cemilan di hari raya Idul Fitri mungkin olahan Kacang Bawang Fairus FAF bisa menjadi solusinya.
Hendak mencari cemilan di hari raya Idul Fitri mungkin olahan Kacang Bawang Fairus FAF bisa menjadi solusinya.
Dalam monetum Bulan Ramadan 1444 Hijiriah, Mantan Gubernur Daerah khusus Ibukota Jakarta, Anies Baswedan diam-diam melakukan kunjungan ke Kabupaten Tuban untuk berziarah ke makam Sunan Bonang, yang berada di Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.
Jajaran pengurus Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Tuban periode 2023-2028 resmi dilantik di Gedung Paripurna DPRD Tuban, Senin (20/03). Mereka dilantik langsung oleh Ketua Umum Kadin Jawa Timur, disaksikan beberapa OPD dan tamu undangan dari unsur perusahaan dan ormas serta organisasi kepemudaan.
Seorang perempuan asal Desa Dawung, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, sukses membuka usaha bisnis kerupuk sejak tahun 2015. Pasalnya Industri Kecil Menengah (IKM) itu saat ini tidak hanya dipasarkan di Tuban saja, akan tetapi sudah masuk di pasar modern (Supermarket), dan sejumlah pusat oleh-oleh di sejumlah kota di Jawa Timur dan Jawa Barat.
Akibat Sakit Hati karena pernah cek-cok dengan salah seorang keluarganya, pria di Kabupaten Tuban ini nekat menggasak mobil milik saudaranya sendiri.
Sepanjang tahun 2022, sebanyak 637 sertifikat halal telah diterbitkan di Kabupaten Tuban. Selain menambah kepercayaan konsumen, sertifikasi halal juga memudahkan para Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mendapat modal.
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 1 Universitas Sunan Bonang (Unang) Tuban, melakukan sosialisasi dan pendampingan puluhan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), yang berada di Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, bertempat di Kantor Kelurahan Kecamatan Palang, untuk mengurus Nomor Induk Sementara (NIB).
Saat ini sudah banyak camilan atau makanan ringan yang menjadi ciri khas dari suatu daerah. Mulai dari kripik singkong, kripik sukun, hingga kripik yang berbahann dasar dari buah.
Seminar Hasil Mobilitas Mahasiswa MBKM Tingkat Nasional dan Internasional merupakan kegiatan yang digagas oleh Pusat Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Politeknik Pertanian dan Peternakan Mapena (Poltana Mapena) di awal tahun 2023.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur dan Bank Indonesia mengganjar penghargaan tertinggi kepada PT Solusi Bangun Indonesia Tbk (SBI) pabrik Tuban di ajang Investment Award 2023. Investasi yang dilakukan unit usaha PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) ini dinilai berdampak positif secara langsung terhadap perbaikan lingkungan, sosial, dan ekonomi.