Skip to main content

Category : Tag: Kiblat


Jemaah Haji Punya Kesempatan Saksikan Matahari Tepat di Atas Kakbah, Saatnya Mengecek Arah Kiblat

Jamaah Ibadah haji tahun sungguh beruntung, sebab, mereka bakal disuguhi peristiwa alam langka, yaitu matahari melintas tepat di atas Kakbah. Peristiwa itu disebut istiwa a'zam. Sering juga dikenal sebagai rashdul qiblat, karena momen tersebut dapat dimanfaatkan oleh mushola dan masjid untuk meluruskan arah kiblat. Fenomena astronomis tersebut hanya terjadi dua kali dalam setahun.

Tuban Temukan Alat Penentu Arah Kiblat Namanya Kispas

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban menciptakan inovasi KISPAS (Kiblat Sundul Pas). Temuan baru yang dikembangkan tim Badan Rukyat Hilal (BHR) ini digunakan untuk mempermudah proses pengukuran dan penentuan arah kiblat.

Kemenag Gandeng Pemda, Ukur Arah Kiblat Musala dan Kamar Hotel

Dalam rangka persiapan dan untuk mensukseskan perhelatan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke XXVIII Tk. Provinsi Jawa Timur (Jatim) di Tuban pada bulan Oktober 2019 mendatang. Selasa, (3/9/2019), Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban bersama Pemerintah Kabupaten Tuban dan pihak hotel se - Kabupaten Tuban, melaksanakan pembahasan teknis pelaksanaan pengukuran arah kiblat pada musholla dan kamar hotel di wilayah Tuban.

Matahari Tepat di Atas Ka’bah 15 dan 16 Juli, Saatnya Luruskan Kiblat

Lembaga Falakiyah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengumumkan bahwa pada 15 dan 16 Juli 2018, pukul 16.27 WIB, matahari melintas tepat di atas Ka’bah di Makkah, Arab Saudi. Karena itu, seluruh ujung bayang-bayang benda tegak lurus akan mengarah ke arah kiblat.

Tentukan Arah Kiblat, Takmir Datangkan Tim BHR

Pengurus (Takmir) Masjid Baitussalam, Tapen, Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban datangkan Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Kementerian (Kemenag) Agama Kabupaten Tuban untuk pengukuran arah kiblat, Rabu (2/11/2016).