Skip to main content

Category : Tag: Kependudukan


Warga Se-Kecamatan Soko Serbu Adminduk Capil Keleiling

Program pelayanan Administrasi Kependudukan (Adminduk) Catatan Sipil (Capil) Keliling yang dipusatkan di Balai Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, oleh Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Tuban diserbu ribuan warga dari desa se-Kecamatan Soko, Rabu (14/11/2018).

Usai Lebaran Perekaman e-KTP Meningkat

Antusiasme masyarakat melakukan perekaman data kependudukan untuk pembuatan kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) di Kecamatan Bangilan meningkat usai lebaran tahun 2017. Mereka tidak terpengaruh situasi kasus korupsi proyek e-KTP yang terjadi saat ini.

Uji Coba, Buat Kartu Kependudukan Cukup di Desa

Masyarakat Tuban yang jauh dari pusat kota, kini mulai mudah mengurus dokumen kependudukan. Pasalnya, saat ini Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban tengah mekakukan uji coba sistem online Kartu Keluarga (KK) di delapan desa desa dari tujuh Kecamatan.

Urus Data Kependudukan, Paling Lama Tujuh Hari

Pelayanan prima haruslah dimiliki oleh setiap instansi pemerintahan, agar bisa memberikan kepuasan bagi masyarakatnya. Seperti yang kita ketahui bahwasanya setiap memberikan pelayanan tak kurang masyarakat selalu mengeluhkan tentang lamanya pelayanan hingga sampai proses selesai.