Angin Kencang, BMKG Tuban Perkirakan Potensi Gelombang Laut Setinggi 2,5 Meter
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban mengeluarkan himbauan adanya potensi angin kencang di wilayah Jawa Timur.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban mengeluarkan himbauan adanya potensi angin kencang di wilayah Jawa Timur.
Robohnya 3 tiang di trotoar di Jalan RE Martadinata Tuban masih ramai diperbincangan publik. Pihak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PUPR PRKP mengklaim bahwa robohnya tiang karena ditabrak truk.
Cuaca buruk yang terjadi di Kabupaten Tuban, sejak Sabtu (31/12/2022) pagi, menyebabkan scaffolding pembangunan Rumah Toko (Ruko), yang berada di Kelurahan Mondokan, Kecamatan/Kabupaten Tuban, tepatnya di depan Rumah Sakit Nahdhatul Ulama (RSNU) Tuban roboh, dan menimpa kabel listrik milik PLN.
Akibat hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Kabupaten Tuban sejak pagi dini hari, mengakibatkan beberapa pohon di sejumlah wilayah Kabupaten Tuban tumbang, hingga menimpa kabel PLN dan juga rumah warga.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini tiga harian mulai 2 sampai 4 Oktober 2022. Dalam rentan waktu tersebut, masyarakat di Kabupaten Tuban, Bojonegoro, dan Lamongan untuk mewaspadai angin kencang sesaat mulai siang hingga malam hari.
Puluhan rumah warga serta beberapa bangunan publik di dua desa rusak akibat diterjang angin kencang beserta hujan deras. Kerusakan semakin parah karena sejumlah pohon besar tumbang, Kamis (22/09/2022).
Hujan lebat yang mengguyur wilayah Kabupaten Tuban mengakibatkan pohon jenis trembesi di tepi Jalan Raya Montong-Merakurak turut Desa Pucangan, Kecamatan Montong tumbang.
Pohon jenis sono berdiameter 40 centimeter di depan Plaza Ikan Kelurahan Karangsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban tumbang setelah diterjang hujan lebat dan angin kencang, Jumat (26/2/2021).
blokTuban.com - Hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Kabupaten Tuban dini hari tadi, mengakibatkan satu pohon tumbang dan menganggu akses jalan.
Hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Kabupaten Tuban menyebabkan pohon tumbang dan menimpa salah satu rumah warga.