Pamit Ikut Porkab VII Tuban, Pemuda Ini Justru Kabur dari Rumah
Pamit kepada orang tua hendak berlaga dalam pekan olahraga Kabupaten (Porkab) VII cabang olahraga sepak bola, pemuda ini malah minggat atau kabur ke Yogyakarta.
Pamit kepada orang tua hendak berlaga dalam pekan olahraga Kabupaten (Porkab) VII cabang olahraga sepak bola, pemuda ini malah minggat atau kabur ke Yogyakarta.
Kegiatan gelar karya galang dana Thak-Thakan Peduli Bencana gempa bumi Cianjur oleh aliansi peguyuban kesenian Thak-Thakan telah selesai, Sabtu (10/12) malam.
Genap setahun melaunching program Pranakarsa di lahan perusahaan pada Desember 2021 lalu, hari ini PT. United Tractors Semen Gresik (UTSG) menyerahkan dan menanam 23 jenis pohon buah langka ke SMK Negeri Tambakboyo, Tuban, Kamis (1/12/2022).
Genap setahun melaunching program Pranakarsa di lahan perusahaan pada Desember 2021 lalu, hari ini PT. United Tractors Semen Gresik (UtSG) menyerahkan dan menanam 23 jenis pohon buah langka ke SMK Negeri Tambakboyo, Tuban, Kamis (1/12/2022).
Menikah di tengah banjir, sepasang pengantin yang diketahui berasal dari Desa Sidodadi, Kecamatan Sukosewu, Kabupaten Bojonegoro viral di media sosial.
Kabupaten Tuban merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi hasil laut yang menjanjikan, karena terdapat kurang lebih 22.608 km2 luas laut. Maka tak heran, jika hasil laut seringkali menjadi penopang roda perekonomian masyarakat setempat.
Gempa 5,6 Magnitudo mengguncang Cianjur Jawa Barat pada Senin (21/11) lalu enggerakan masyarakat Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban untuk membuka donasi atau penggalangan dana.
Dalam rangka hari jadi blokBojonegoro ke 11 berbarengan dengan peresmian Bojonegoro Digital Forum blokBojonegoro di Ballroom Andrawina, Hotel Aston Bojonegoro berlangsung meriah, pada Rabu (16/11/2022)
Aliansi suporter Tuban bersama semua elemen masyarakat menggelar doa bersama dan 1.000 lilin di Taman Sleko Tuban. Kegiatan ini dalam rangka mendoakan para korban tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang.
YLBH dan LBH Kantor Seluruh Indonesia menyampaikan bela sungkawa sedalam-dalamnya atas jatuhnya korban jiwa dan luka-luka dalam tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan yang terjadi setelah selesainya laga pertandingan sepakbola Arema vs Persebaya pada tanggal 1 Oktober 2022. Dilaporkan bahwa sampai dengan Pukul 07.30 WIB, telah ada 153 korban jiwa dari kejadian ini.