Skip to main content

Category : Tag: Igas


100 Yatim Dapatkan Santunan dari SKK Migas

 100 Anak yatim dapatkan santunan saat acara buka bersama (Bukber) yang dilaksanakan Satuan Kerja Khusus (SKK) Migas di Pendopo Kabupaten Tuban, Jumat (24/6/2016) sore.

Gudang Solar di Kaligede Senori Terbakar

Pertamina EP Indikasikan Minyak dari Sumur Migas

Gudang yang diketahui sebagai penampungan minyak mentah di Desa Kaligede, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, terbakar pada Senin (20/6/2016) kemarin. Akibatnya, dua lokal rumah juga ikut terbakar. Terbakarnya penampungan minyak mentah, bukan sekali ini terjadi. Pernah terjadi juga pada 15 September 2015 lalu di desa yang sama.

BPD Kumpulrejo Minta TGE Lebih Memperhatikan Warga

Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Desa Kumpulrejo, Kecamatan Bangilan, Idhar, meminta perusahaan eksploitasi minyak yang dilakukan PT Tawun Gegunung Energi (TGE) KSO pertamina, lebih peduli terhadap desa di sekitar eksploitasi. Karena banyak masyarakat yang melaporkan keluhan agar nantinya dana Corporate Social Responsibility (CSR) dari perusahaan sampai ke desa.<br />&nbsp;

Tajak Sumur Tapen 02

Tapen 02 Diproyeksikan Produksi 250 Bph

Pertamina Eksplorasi dan Produksi (Pertamina EP) kembali melakukan Tajak (pemboran pertama) untuk kepentingan eksplorasi di Sumur Tapen 02, di Dusun Tapen, Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban. Eksplorasi dilakukan, guna mengetahui secara pasti data cadangan Minyak dan Gas Bumi (Migas) yang ada di perut bumi tersebut.

Jelang Kontrak Blok Tuban Habis, Warga Harus Mandiri

Desa Rahayu, Kecamatan Soko, merupakan desa yang masuk ring 1 Ladang Minyak dan Gas Bumi (Migas) blok Tuban, yang dioperatori Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB P-PEJ). Hanya saja, kontrak blok Tuban akan habis di tahun 2018, dan bisa jadi tidak lagi melakukan pengeboran di desa tersebut.

Disperta: Irigasi Masalah Utama Terhambatnya Panen di Tuban

Indonesia menuju ketahanan pangan dengan mengusung program swasembada guna mencukupi kebutuhan pangan nasional. Dalam program ini, seluruh daerah diminta untuk bisa berpartisipasi aktif agar tujuan dari pemerintahan Jokowi-JK bisa tercapai.&nbsp;

Desa Sidokumpul, Bangilan (Corak Bumi Wali-8)

Talok, Tempe Legendaris dari Tuban Selatan

Siapa yang tidak pernah mengenal tempe? Olahan makanan berbahan dasar kedelai dengan harga terjangkau. Meski tergolong makanan murah dan sederhana, terdapat juga kandungan gizi cukup tinggi. Selain itu penikmat berasal dari beragam latar belakang.

PT SI Akan Manfaatkan Energi Gas di Tuban?

Keberadaan potensi gas yang berada di Kabupaten Tuban dan Kabupaten Bojonegoro, tampaknya mulai dilirik berbagai pihak untuk dimanfaatkan. Informasi yang diterima blokTuban.com, salah satu pihak yang akan memanfaatkan potensi ini adalah PT Semen Indonesia, Tbk, pasca penandatanganan nota kerjasama potensi Minyak dan Gas Bumi (Migas) dengan PT Pertamina (persero) pekan lalu.

Sumur Tua di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung

Warga Lokal Minta Lebih Diutamakan

Dalam sosialisasi yang dilakukan Perusahaan Daerah (PD) Aneka Tambang, tentang pengelolaan sumur tua di Dusun Gegunung, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, warga setempat berharap agar lebih mengutamakan warga lokal dalam kegiatan penambangan yang akan dilakukan.

Bangunan Saluran Induk Pengairan Kurang Sesuai LKPJ

&nbsp;Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) menyebutkan infrastruktur irigasi di Kabupaten Tuban dalam kondisi baik. Namun kondisi pengairan saluran induk di lapangan berbeda dari data.