Cari Belalang, Warga Kayen Hilang di Hutan
Warga Desa Kayen, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, resah. Sebab, salah satu warganya ada yang menghilang selama beberapa hari, ketika mencari belalang di kawasan hutan setempat.
Warga Desa Kayen, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, resah. Sebab, salah satu warganya ada yang menghilang selama beberapa hari, ketika mencari belalang di kawasan hutan setempat.
Siswi SMA Negeri 1 Parengan, Kiki Febriyana, yang dikabarkan menghilang sejak Sabtu (9/4/2016) pagi kemarin akhirnya ditemukan.
Kabar haru kini tengah menyelimuti keluarga Warsiman (38), Dusun Wonorejo, RT13 RW3 Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan. Sebab, putri mereka, yakni Kiki Febriyana yang merupakan siswa SMAN 1 Parengan menghilang.
Yuanita Wulansari (28), perempuan yang menghilang sejak beberapa bulan terakhir dan diduga ikut bergabung dengan Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) di Kalimantan ini termasuk orang yang ulet dan kreatif.
Sunarko (55) dan istrinya Titik Mudiarti (45), kini hanya bisa menangis pasrah setelah ditinggal anak, menantu, dan cucunya ke Kalimantan dan diduga untuk bergabung dengan organisasi terlarang Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar).
Keluarga korban nelayan, Sumarto (55) asal Dusun Ngembak, Desa Bogorejo, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban yang ditemukan tewas di laut TPK sangat berduka.