Skip to main content

Category : Tag: Gagal


Demo PMII Tuban

Dinilai Gagal Dalam Pembangunan Infrastruktur, Begini Respon Pemkab Tuban

Pengurus Komisariat Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PK PMII) Makhdum Ibrahim Tuban, menggeruduk Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dan juga Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman (PUPR PRKP) Kabupaten Tuban, karena dinilai gagal dalam pembangunan infrastruktur.

Sungai Bengawan Solo Meluap

Dikejar Banjir, Biaya Panen Petani di Tuban Naik

Petani Desa Kanorejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban harus memanen lebih awal padi mereka dikarenakan takut terendam air luapan Sungai Bengawan Solo.

Harapkan TRC Deteksi Dini Kegagalan Industri dan Bencana Alam Tuban

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) GHoPO Tuban menjadi perusahaan pertama di Kabupaten Tuban yang membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC). Dengan terbentuknya TRC itu diharapkan mampu mendeteksi dini kegagalan industri dan bencana alam di Tuban.

Ratusan Tenaga Kesehatan Tuban Gagal Daftar PPPK

Komisi IV DPRD Tuban Panggil BKPSDM dan Dinkes

Menyoroti nasib tenaga Kesehatan dalam seleksi PPPK, Komisi IV DPRD Kabupaten Tuban memanggil Dinas Kesehatan Kabupaten Tuban, Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM), RSUD Ali Mansyur, RSUD Dr. R Koesma Tuban, dan perwakilan nakes Non ASN, Rabu, (09/11).

Larangan Obat Sirup Efektif Hentikan Kasus Ginjal Akut Anak

Kementrian Kesehatan (Kemenkes) RI melaporkan bahwa tidak ada penambahan kasus gangguan ginjal akut pada anak (GGAPA) per 6 November 2022. Hal ini menjadi tolak ukur keberhasilan larangan edar obat cair/sirup di apotik.