Skip to main content

Category : Tag: El


Jalur Lingkar Selatan

Wabup dan Ketua DPRD, Beda Sampaikan Tambahan Anggaran JLS

Penambahan anggaran yang akan digelontorkan untuk pembebasan lahan proyek Jalur Lingkar Selatan (JLS) akan dilakukan di tahun 2017. Sebab, hingga tahun 2016 Proyek megah tersebut diprosentasekan baru akan mencapai 90 persen.

Pemdes Apresiasi Pelayanan Identitas Melalui Mahasiwa KKN

 Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) bekerja sama dengan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Unirow memberikan pelayanan bagi masyarakat guna melengkapi identitas diri. Kegiatan ini diapresiasi Pemerintah Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban yang menjadi lokasi pelaksanaan.

Jalur Lingkar Selatan

Dana Tambahan JLS Sekitar 10 Persen

Anggaran Jalur Lingkar Selatan (JLS) di tahun 2016 mencapai sekitar 150 miliar. Dari anggaran tersebut dipastikan tidak akan mampu untuk menyelesaikan keseluruhan pembebasan lahan. Bahkan dari pihak eksekutif sudah merencanakan anggaran tambahan untuk JLS pada Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2017.

BSD Delima Berharap Punya Kantor

Upaya Bank Sampah Delima (BSD) di Desa Banyuurip untuk memanfaatkan sampah rumah tangga agar menjadi sumber penghasilan bagi warga perlu diapresiasi. Ketua Kelompok Tani Wanita (KTW), Priyati, terus aktif mengajak warga untuk menabung sampah ke BSD yang berdiri sejak tahun 2014 lalu. Kurang lebih 200 warga yang telah menjadi anggota nasabah dari bank ini.

Aset 165 Juta, Bang Sampah Delima Tambah Program

Program bank sampah yang digagas Kelompok Wanita Tani (KWT) bersama Pertamina EP Asset 4 Field Cepu di Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban sejak Juni 2014, telah mencapai saldo Rp165.000.750.

Jelajah Tuban

Jembatan Kuno dari Kayu dan Keserasian Pemandangan Alam

Jembatan Kayu yang merupakan peninggalan Kolonial Belanda di Dusun Selang, Desa Jadi, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban yang hingga saat ini masih berdiri kokoh memiliki sebuah nilai historis, meskipun pada tahun 2009 telah mengalami renovasi namun bangunan tua tersebut masih memiliki satu tiang atau penyangga khas bangunan Belanda.

Jelajah Tuban

Jembatan Kayu di Selang, Peninggalan Kolonial Belanda

Dusun Selang, Desa Jadi, Kecamatan Semanding,Kabupaten Tuban memiliki pesona alam yang menarik untuk dikunjungi, ditambah lagi dengan adanya bangunan bersejarah yakni, jembatan tua dari kayu yang menjadi daya pikat untuk berkunjung ke tempat tersebut.

Agresi Militer Belanda II dan Perlawanan Heroik Letda Soetjipto* (bagian 3)

Kusuma Bangsa yang Gugur di Medan Juang Tapen

Beberapa sumber menyebut, Letnan Dua (Letda) Soetjipto memimpin operasi wilayah Batalyon 17 untuk mempertahankan Tuban dari cengkeraman penjajah Belanda. Usai mendengar informasi adanya rencana Belanda yang akan menyerang pusat pemerintahan di Montong melalui Cepu, Letda Soetjipto memutuskan untuk melakukan penghadangan di wilayah Kecamatan Senori.