Skip to main content

Category : Tag: C


Tim Bahtsul Masail Desak Pemkab Tegakkan Perda

Tim Bahtsul Masail Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Tuban dalam pembahasan permasalahan yan terjadi di lingkungan dan sosial masyarakat mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban meneggakkan Peraturan Daerah sebagaimana mestinya.

STAI AL Hikmah Tuban, Launching PSGA

Sebagai usaha untuk pembelanjaran tentang gender Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hikmah melaunching Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) di kampus setempat. Dilaunchingnya PSGA di kampus yang beralamat di Jalan PP Al Hikmah Desa Binangun, Singgahan, Tuban. Selasa, (26/4/2016) itu merupakan cerminan sebuah gagasan atau pemikiran yang berkonsentrasi pada pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak.

Tak Boleh Pakai Cantrang, Pemerintah Harus Sediakan Solusi

Pemerintah diminta memberikan solusi kepada masyarakat nelayan terkait larangan penggunaan alat tangkap cantrang. Alat tangkap nelayan jenis cantrang ini, merupakan beberapa jenis alat tangkap nelayan yang dilarang di Peraturan Menteri (Permen) Kelautan dan Perikanan nomor 2 tahun 2015. Sementara batas penggunaan alat cantrang jenis ini adalah pada bulan 9 Desember 2016 mendatang.

Desember 2016, Batas Akhir Nelayan Pakai Cantrang

<span style="color: #ff6600;"><span style="color: #000000;">A</span></span>lat tangkap nelayan jenis cantrang dan pukat hela, merupakan beberapa jenis alat tangkap nelayan yang dilarang di Peraturan Menteri (Permen) Kelautan dan Perikanan nomor 2 tahun 2015.

Kecelakaan, Pengendara Satria Tanpa Nopol Tewas

Kecelakaan terjadi di jalan Tuban-Palang, tepatnya di Desa Tasikmadu Kecamatan Palang, Sabtu (23/4/2016) pukul 18.30 WIB. Peristiwa Nahas itu melibatkan kendaraan sepeda motor (SPM) jenis suzuki satria tanpa nopol yang dikendarai Aabdul Ghofur (27), warga Rt.05/Rw.03 Desa Kradenan Kecamatan Palang, dengan sepeda motor vario nopol S 5321 FV yang dikendarai Joko Sukirno (31), warga Rt.02/Rw.04 Desa Cendoro Kecamatan/Kabupaten setempat.

SMPN 5 Tuban Gelar Doa Bersama

Optimis, Usai Capacity Building Bersama Danki

Dalam kegiatan sosialisasi Ujian Nasional (UN) dan doa bersama yang dilaksanakan oleh SMPN 5 Tuban di lapangan sekolah setempat, dilanjutkan dengan peningkatan kapasitas (capacity building) yang diberikan oleh Komandan Kompi (Danki) Brimob Bojonegoro AKP Sujono S.H, M. Hum dan trainer dari Madiun, Endra Diandra.

Bahtsul Masail NU Akan Bahas Problem Lingkungan

Pengurus Cabang (PC) Nahdlatul Ulama Kabupaten Tuban akan menggelar bahtsul masail NU tinngkat Kabupaten. Rencananya, agenda ini akan dilakukan besok Sabtu (23/4/2016) di Pondok pesantren Mambaul Huda, Desa Banjararum, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban. &nbsp;

Blok Buku

Membaca dan Membuat Catatan Pendek

Sejak kapan menyukai corat coret usai membaca buku? Saya tak ingat betul. Namun yang jelas saya ketagihan. Coretan itu memang terkadang berbentuk &ldquo;serius&rdquo; macam resensi di koran. Namun, seringkali saya membuat catatan semau saya, yakni catatan bagaimana rasanya membaca sebuah buku. Jadi untuk yang &ldquo;tak serius&rdquo; lebih bebas, dan saya tak ambil pusing soal teori atau apapun. Saya hanya mengikuti rasa saja.