Skip to main content

Category : Tag: Ala


Ponco Langganan Banjir, Pengendara Mengeluh

Saat musim hujan tiba, sejumlah titik jalan raya di Kecamatan Parengan tergenang air. Hal ini disebabkan drainase jalan yang kurang ditata dengan baik, sehingga menyebabkan air tak bisa mengalir dan akhirnya tersumbat menggenangi ruas jalan raya.

Camat Bancar, Murtadji

Sebelum Demo 1998, Saya Sudah Didemo Nelayan

Setiap anak nelayan bisa memperoleh kesempatan yang sama untuk sukses. Hal itu juga dilakukan pada saat masih muda oleh Camat Bancar, Murtadji. Pria kelahiran Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang ini dibesarkan dari keluarga nelayan, dirinya adalah anak kelima 5 dari 7 bersaudara ini memang termotivasi dari latar keluarganya nelayan.

Hujan Deras 2 Jam, Jalan Raya Parengan Tergenangi Air

Saat musim hujan tiba, selain menjadi keuntungan bagi mayoritas petani, ternyata juga menjadikan sejumlah titik di jalan raya yang tergenangi air. Hal ini disebabkan drainase jalan yang kurang ditata dengan baik, sehingga menyebabkan air tak bisa mengalir dan akhirnya menggenangi ruas jalan raya.

Waspadalah, Tiga Titik di Kota ini Rawan Banjir

Curah hujan yang tinggi terkadang bisa menyebabkan banjir sampai menggenangi jalan raya di Kota Tuban. Bahkan, tak jarang bisa membawa sampah-sampah ikut terbawa hingga mengotori jalan dan rawan mengakibatkan kecelakaan.<br />&nbsp;

Penjualan Kerupuk Rambak Capai Rp1 Juta Tiap Bulan

Hasil penjualan kerupuk rambak di Dusun Simokrajan, Desa Simo, Kecamatan Soko mencapai Rp1 juta lebih dalam satu bulan. "Dalam satu minggu bisa menghabiskan dua kuintal tepung. Kalau dihitung ya bisa dapat Rp1 juta setiap bulan," kata salah seorang pembuat kerupuk rambak, Siti Mukodimah (28).

Kecamatan Soko

Agrowisata Belimbing Terkendela Infrastruktur

Dikenal dengan sentra buah belimbing, Dusun Siwalan, Desa Glagahsari, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban, juga merintis membuat agrowisata. Namun, perjalanannya tidak mulus dan bahkan belakangan ini semakin redup. Salah satu kendala adalah infrastruktur dan juga pendampingan dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban.

Kecelakaan di Tuban, Didominasi Usia Produktif

Kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) masih menjadi perhatian serius Kasatlantas Polres Tuban, dalam upaya meminimalisir tingkat kecelakaan yang terjadi di jalan raya.

Bahaya, Jalan Bergelombang di Pantura

Kondisi fisik jalur Pantura Kabupaten Tuban, membahayakan bagi para pengguna jalan. Banyak aspal mengelupas dan bergelombang di beberapa titik.