Skip to main content

Category : Tag: Adha


Daging Kurban Lebih? Ini Cara Merawat dan Memasaknya

Saat hari Raya Idul Adha dipastikan daging cukup melimpah. Baik daging kambing maupun daging sapi.<br /><br />Tidak perlu khawatir, ada beberapa tips yang diberikan oleh pihak Dinas Kesehatan Kabupaten Tuban agar daging tetap aman dikonsumsi meski tidak habis dalam waktu sehari dan dapat dimasak beberapa kali.

Pertamina EP Asset 4 Serahkan Kurban di Desa Sekitar Wilayah Operasi

Idul Adha tahun 2018 Masehi atau 1439 Hijriyah ini, PT Pertamina EP Asset 4 membagikan belasan hewan kurban ke sembilan desa sekitar wilayah operasi. Informasi tersebut berhasil diperoleh dari Asset 4 Goverment &amp; Public Relation Assistent Manager PT Pertamina EP, Pandji Galih Anoraga, Rabu (22/8/2018).

Jelang Idul Adha 1439 Hijriyah

Kualitas Bagus, Sapi Tuban Diburu Luar Daerah

Beberapa hari terakhir menjelang datangnya Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriyah, warga luar daerah banyak memburu sapi dari Kabupaten Tuban. Mereka memburu sapi lokal Tuban guna untuk disembelih saat Hari Raya Idul Adha nanti.

Jelang Idul Adha, DPP Tuban Akan Maksimalkan Ceck Point

Menjelang hari raya Idul Adha 1439 Hijriyah, Dinas Perikanan dan Peternakan (DPP) Kabupaten Tuban akan memaksimalkan Check Point pemeriksaan hewan yang berada di Kecamatan Jatirogo dan Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban.

DPC PAMMI Tuban Gelar Ramadan Berbagi Ceria

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Artis Musisi Dangdut Indonesia Kabupaten (PAMMI) Tuban, kembali menyelenggarakan kegiatan rutin tahunan yaitu 'Ramadan Berbagi Ceria,' Minggu (3/6/2018).

Khusus Idul Adha, Jalan Raya Soko Dibuka Sementara

Bertepatan dengan Hari Raya Idul Adha 1438 H, Jalan Raya Soko-Tuban dibuka sementara. Jalan tersebut merupakan salah satu akses penghubung antar Kabupaten Tuban dan Kabupaten Bojonegoro, yang tengah diperbaiki dengan dicor sejak pertengahan bulan Mei lalu

Karaoke Hiburan Malam, Nanti Malam Ditutup

&nbsp;Menjelang hari raya Idul Adha yang dilaksanakan besok jumat. Dinas pariwisata Kabupaten Tuban memberikan surat edaran kepada para pengusaha karaoke dan hiburan malam.&nbsp;Surat edaran tersebut berisi tentang pelarangan aktifitas atau operasional karaoke hiburan malam, pada H-1 sebelum pelaksanaan Idul Adha.