Skip to main content

Category : Tag: Ab


Abrasi, Trotoar Gerdu Laut Ambrol 5 Meter

Gelombang tinggi yang terjadi di laut utara Kabupaten Tuban mulai membawa dampak. Hari ini, Sabtu (11/6/2016), trotoar di Jalan Re Martadinata, atau lebih terkenal dengan sebutan Gerdu Laut, Kabupaten Tuban, terkena abrasi hingga beberapa meter.

Wabup, PJ Kades Sawir Tunggu Inkracht

 Penjabat Kepala Desa (PJ Kades) Sawir Kecamatan Tambakboyo Kabupaten Tuban masih belum diputuskan. Meski status Kades saat ini sudah ditetapkan menjadi tersangka, namun PJ dari Kades yang terjerat kasus hukum tersebut masih belum ada.

Masalah Kades Sawir, Sudah Ditunjuk PLT

Masalah kasus korupsi yang menjerat Kades Sawir, Nur Indahyani, membuat pelayanan umum di Desa tersebut mengalami kendala. Oleh karena itu, masyarakat desa berharap agar ada pelaksana tugas yang siap menjalankan kewajiban dari kades untuk melayani masyarakat.

Tekan Silpa, Perencanaan Anggaran Harus Disesuaikan

Sisa lebih perhitungan (Silpa) 2015 mencapai 290 miliar, angka tersebut dinilai sangat banyak sekali tidak sesuai dengan serapan oleh masing-masing SKPD. Tentunya, dari Silpa tersebut akan menjadi evaluasi bagi Pemerintahan Kabupaten kedepannya agar Silpa tidak membengkak.

Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Pasien dengan Diabetes, Bolehkah Puasa?

Bulan Ramadan merupakan bulan dimana seluruh umat Muslim (yang tidak berhalangan) diwajibkan untuk menjalankan puasa. Di bulan ini umat Muslim diharuskan untuk tidak makan dan minum dari terbit fajar sampai terbenamnya matahari. Meskipun tidak ada larangan makan dan minum setelah tenggelam fajar hingga terbit matahari, akan tetapi umat Muslim cenderung untuk tetap hanya makan dua kali sehari yaitu menjelang fajar dan saat berbuka menjelang petang.

Silpa Murni 2015 Sebesar 160 Miliar

Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (Silpa) Murni, Kabupaten Tuban di tahun 2015 adalah 160 miliar. Hal itu disampaikan Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein.

Ngabuburit, Berburu Legen Ngepon.

 Ngabuburit sudah menjadi salah satu kegiatan seru yang selalu dilakukan untuk menunggu waktu buka puasa. Inilah yang membuat suasana Ramadan akan selalu terasa asik.

Cabutan Paku Capai 7 Kilogram

Hasil pencabutan paku yang dilakukan oleh pemuda yang tergabung dalam Mahasiswa Pecinta Alam (Mahipal) bersama aliansi lain serupa berhasil mengumpulkan paku yang menancap pada pohon sepanjang jalan kota Tuban seberat 7 kilogram.