Skip to main content

Category : Religi, Sastra & Budaya


Ini Tiga Tokoh Kunci pada Mitos Goa Ngerong

Goa Ngerong adalah satu goa yang terdapat di Kabupaten Tuban, tepatnya di Desa/ Kecamatan Rengel. Di dalam Goa Ngerong ditemukan sumber mata air yang mitosnya setelah seorang pertapa menancapkan tongkatnya.

Ketakutan Warga Gesikharjo Sandarkan Kapalnya Dekat Makam Asmoroqondi

Syekh Ibrahim Asmoroqondi merupakan salah satu wali yang yang berperan besar dalam penyebaran Islam di Tuban. Ia datang dari negeri Samarkand untuk mensyiarkan agama Islam. Sebagai ayah dari Sunan Ampel Surabaya, Asmoroqondi dimakamkan di Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban.

Raden Santri, Kerabat Sunan Muria di Desa Cangkring

Di Desa Cangkring, Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban terdapat sebuah makam yang konon katanya seorang kerabat dari Sunan Muria. Masyarakat sekitar memanggilnya dengan sebutan Raden Santri, Minggu (15/5/2022).

Tiga Jenis Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam Warga Desa Nguruan

Di Desa Nguruan, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban terdapat sebuah pantangan bagi masyarakat desa dalam hal tanam menanam. Setidaknya ada tiga jenis tanaman yang dilarang untuk ditanam, yaitu tumbuhan talas, pisang usuk, dan juga ketan hitam.