Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Pernikahan yang Bahagia Bikin Panjang Umur

Walau banyak orang terkadang merasa lebih enak hidup melajang, sebenarnya menikah dan memiliki pasangan hidup banyak manfaatnya. Terutama bagi kesehatan.

Hingga Hari Terakhir UN, 2 Pengawas Jaga 5 Siswa

Ujian Nasional (UN) tingkat SD/MI tahun ajaran 2016/2017 di Sekolah Dasar Negeri (SDN) Pucangan II, No.545 Dusun Grogolan, Desa Pucangan, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban hanya diikuti oleh lima peserta.

Faktor Ayah di Balik Kecerdasan Anak

Tingkat kecerdasan (IQ) seseorang memang dipengaruhi oleh faktor genetik. Khusus dalam peran ayah, ternyata interaksi dengan bayi sejak awal kehidupan ikut memengaruhi kecerdasan.

Benarkah Bangun Pagi Karier Anda Makin Sukses?

Sebuah penelitian yang dipublikasikan oleh jurnal Emotion mengungkapkan bahwa bangun pagi membuat tubuh lebih segar, produktif, dan bahagia. Selain itu, bangun pagi juga sering dikaitkan dengan kesuksesan dan kekayaan.

Menjadi Perokok Sosial Sama Bahayanya dengan Perokok Aktif

Mereka yang hanya merokok saat bersama teman-temannya seringkali menganggap dirinya bukan perokok. Ah, saya hanya social smoker, kadang-kadang saja merokok, begitu alasannya. Namun ternyata jantung Anda tidak beranggapan demikian.

Senyuman Bikin Wajah Terlihat Tua?

Setiap orang menyukai senyuman manis. Senyuman juga dapat menarik perhatian orang, sehingga foto orang tersenyum biasa dipakai untuk iklan, mulai dari pasta gigi sampai sedan mewah.

79 Guru Tuban Dilatih PTK

Sebanyak 79 guru dari beberapa lembaga pendidikan di Kabupaten Tuban, mengikuti Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) di Pusat Belajar Guru, Jalan Panglima Sudirman, Tuban, Sabtu (13/5/2017) sampai Minggu (14/5/2017).

Senyuman Bikin Wajah Terlihat Tua?

Setiap orang menyukai senyuman manis. Senyuman juga dapat menarik perhatian orang, sehingga foto orang tersenyum biasa dipakai untuk iklan, mulai dari pasta gigi sampai sedan mewah.