Masa Transisi New Normal
Kasus Covid-19 Masih Meningkat, AMSI Jatim Himbau Tetap Patuhi Protokol Kesehatan
Meski memasuki masa transisi new normal, namun jumlah kasus Covid-19, khususnya di Jawa Timur masih terus meningkat.
Meski memasuki masa transisi new normal, namun jumlah kasus Covid-19, khususnya di Jawa Timur masih terus meningkat.
Proses penilaian Kampung Tangguh Semeru pada masing-masing desa di kecamatan se-Kabupetan Tuban hampir rampung. Selepas itu, pencanangan giat Pesantren Tangguh segera diagendakan.
Menjadi titik fokus Kampung Tangguh Semeru ke-19, hari ini Dusun Singkal, Desa Kendalrejo, Kecamatan Soko, disambangi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Tuban, Selasa (23/6/2020).
Pemerintah Kabupaten Tuban sampai saat ini baru melakukan rapid test terhadap 2.903 warganya dari total penduduk di Kabupaten Tuban 1,3 juta jiwa, Senin (22/6/2020).
Setelah mengalami kenaikan yang cukup signifikan sehari sebelumnya, Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten kembali mengabarkan adanya kesembuhan pasien konfirmasi positif covid-19.
Pemerintah melakukan pembatasan jumlah penumpang pada sektor transportasi untuk melindungi warga dari penyebaran Covid-19. Pengendalian transportasi public dilakukan berupa kewajiban menerapkan 50-70% okupansi penumpang, penyediaan sarana kebersihan sesuai protokol kesehatan.
Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V Jatimbalinus mewajibkan pekerjanya mengikuti beberapa proses penapisan kesehatan, mulai dari pengisian formulir health alert, pengecekan suhu tubuh, hingga rapid test.
TPI Palang menjadi klaster baru Corona di Kabupaten Tuban. Di klaster ini terdapat 4 orang pasien konfirmasi positif yaitu Laki-laki 52 tahun serta Perempuan 36, 50 dan 53 tahun asal Kecamatan Palang.
Jumlah pasien terkonfirmasi positif covid-19 bertambah 17 orang, Selasa (16/06/20). Secara kumulatif saat ini 85 orang terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Tuban.
Berbagai cara dilakukan pemerintah untuk mencegah penularan covid-19 di Kabupaten Tuban. Salah satunya dengan pembentukan kampung tangguh bencana, tercatat sudah ada 67 desa tangguh di Kabupaten Tuban.