Skip to main content

Category : Tag: Kapur


Jangan Asal Pilih, Ini Bedanya Legen Asli dan Oplosan

Legen merupakan minuman khas Kabupaten Tuban yang berasal dari getah pohon siwalan. Minumanm tersebut banyak ditemui di perbukitan kapur Tuban, seperti di Desa Tegalbang, Kecamatan Palang.

Ini Kondisi Lahan Pasca Tambang Batu Kapur SIG di Tuban Usai Direklamasi

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) terus berupaya untuk menjaga kelestarian alam dalam kegiatan operasionalnya. Di pabrik Tuban, Jawa Timur misalnya, SIG secara rutin melakukan pemantauan ekologi di lahan pascatambang batukapur yang telah dilakukan reklamasi, Sabtu (10/7/2021).

Polres Selidiki Penyebab Longsornya Tambang Batu Kapur

Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Tuban terus melakukan penyelidikan terkait insiden longsornya tambang batu kapur di Dusun Bokgede, Desa Jadi, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban yang menimbun dua orang pekerja, pada Senin (29/7/2019) pagi.

#bT60Detik

Dua Penambang Kapur Tewas Tertimbun

Tambang Kapur di Kabupaten Tuban Kembali Runtuh. Peristiwa nahas ini terjadi di Desa Pucangan, Palang, Tuban, Jawa Timur, Selasa (18/12/2018). Insiden ini juga merenggut nyawa sopir dan kuli pedel. Mereka adalah Adi Yahya Muhaimin dan Syufaat. Siapa sangka perjalanan hidupnya harus berakhir di tambang kapur.

Bekas Tambang Ini Bisa Pikat untuk Berkunjung

Bekas galian tambang batu kapur yang berada di Desa Parangbatu, Kecamatan Parengan nampak seperti lukisan tebing yang dilengkapi beberapa kubangan air, mirip danau ataupun rawa.Tak heran jika masyarakat umum bisa terpikat oleh keindahan tempat itu.