Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Pengumuman PPDB SMA dan SMK Ditunda Besok

Pengumuman Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) untuk SMA dan SMK se-Jawa Timur yang semestinya diumumkan hari ini, Jumat (21/6/2019) diundur besok, Sabtu (22/6/2019).

Bayi Suka Menjulurkan Lidah, Normal Enggak Ya?

Bayi tampak semakin menggemaskan saat menjulurkan lidahnya. Setujukah Anda, Moms? Atau justru cemas saat melihatnya? Maklum saja, bayi memang punya banyak ekspresi yang bisa bikin kita gemas, kaget atau malah cemas.

Problematika Penerapan Sistem Zonasi PPDB 2019

Salah satu tantangan yang dihadapi saat ini adalah kebijakan zonasi yang ditetapkan pemerintah pusat. Kebijakan ini bertujuan untuk pemerataan siswa di seluruh wilayah agar tidak terpusat di wilayah perkotaan saja.

7 Langkah Sederhana Memulai Pola Hidup Sehat

Banyak orang yang tidak begitu paham bagaimana caranya untuk menjaga dirinya tetap sehat, baik secara fisik dan mental. Padahal hidup sehat dan bahagia adalah kunci panjang umur. Artinya, semakin bahagia seseorang, maka besar pula kemungkinanya orang tersebut hidup lebih lama. Nah, salah satu cara sederhana yang bisa Anda lakukan untuk hidup lebih bahagia dan panjang umur adalah dengan menerapkan pola hidup sehat.

KOMPAK Minta PPDB Online Zonasi SMAN Jatim Dievaluasi

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA Negeri 2019/2020 di Provinsi Jawa Timur untuk jalur zonasi berbasis jarak rumah (50% dari pagu sekolah) dan Nilai Ujian Nasional (20% dari pagu sekolah) yang menggunakan sistem online (daring) telah dimulai pada Senin (17/6/2019) dan akan berakhir Kamis (20/6/2019) pukul 24.00 WIB.

Doa-doa dari Al-Quran untuk Dibaca Suami Istri Selama Masa Kehamilan

Selama masa kehamilan, Anda mungkin akan lebih banyak mengucap kata syukur kepada Allah SWT dibandingkan biasanya. Pasalnya dalam fase ini, tubuh Anda menjadi saksi atas keajaiban sang Pencipta. Bagaimana Allah meniupkan ruh pada janin Anda, bagaimana si kecil menendang perut Anda, semua terasa menakjubkan.

Manfaat Menatap Mata Bayi

Siapa yang tidak gemas melihat ekspresi bayi dengan segala keluguannya. Beragam tingkah polah bayi, mulai dari tersenyum, tertawa, hingga berkedip mata menjadi aktivitas favorit untuk dilihat bagi banyak orang. Anda pun suka melakukannya kan, Moms?

3 Rumus Jalani Lebaran Sehat

Setelah berpuasa selama sebulan penuh, umat muslim di seluruh dunia merayakan kemenangannya menahan segala jenis godaan baik godaan makanan, minuman, dan amarah di bulan suci Ramadan. Perayaan Idul Fitri di Indonesia selalu identik dengan makan bersama sanak keluarga.