Skip to main content

Category : Tag: Wk


WK Panai: Wilayah Kerja Strategis dengan Potensi Gas 500 BCF

Kesempatan bagi investor minyak dan gas bumi (migas) untuk mengelola Wilayah Kerja (WK) Panai masih terbuka lebar setelah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali membuka penawaran wilayah kerja tersebut melalui mekanisme lelang langsung reguler pada bulan Mei lalu, Minggu (16/6/2024).

Surat Panggilan Tes Pertamina Adalah Hoax

PT Pertamina (Persero) kembali menjadi objek penipuan lowongan kerja. Kali ini ada pihak mengatasnamakan Pertamina mengumumkan lowongan kerja dan kemudian memanggil pendaftar untuk melakukan berbagai tes.

Geliat Usaha Kerajinan di Daerah Ring 1 Tapen

Lulus kuliah punya pekerjaan mapan impian setiap orang. Tidak terkecuali Wanita lulusan S1 PGSD asal daerah ring 1 wilayah kerja (WK) Pertamina EP Asset 4 Field Cepu di Dusun Tapen, Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori yang akrab dipanggil Nita (25).

ADD Naik, Penggunaan Harus Akuntabel

Tahun ini para kepala desa di wilayah kerja perusahaan (WKP) Pertamina EP Asset IV Cepu di Kecamatan Senori bisa tersenyum lebar. Sebab, alokasi dana desa (ADD) di wilayah tersebut akan dinaikan menjadi Rp4.629.709.200. Kenaikan tersebut sekitar Rp1,8 juta. Untuk itu pengelolaannya harus transparan dan akuntabel.

Dinkes Sosialisasi DBD di WKP Pertamina EP

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban, melalui UPTD Puskesmas Kecamatan Senori mensosialisasikan bahaya demam berdarah dengue (DBD) kepada warga masyarakat di wilayah kerja perusahaan (WKP) Pertamina EP Asset IV Field Cepu.