Category : Tag: Waranggono
80 Waranggono Bumi Wali Ikuti Ritual Siraman di Pemandian Bektiharjo
Sebanyak 80 Waranggono dan 55 Pramugari kesenian Langen Tayub yang ada di Kabupaten Tuban mengikuti ritual siraman di Pemandian Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Rabu (6/11/2019).
Wabup Berangkatkan Peserta Kirab Siraman Waranggono
Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Husein memberangkatkan 80 peserta kirab siraman waranggono di depan Alun - alun Tuban.
#bT60detik: Ritual Siraman Waranggono Tuban
Sebelum terjun menjadi Wanggono profesional dalam budaya Langen Tayub, Waranggono-Waranggono muda itu menjalani ritual siraman. Mereka dimandikan dengan air sumber dari Bektiharjo, Kecamatan Semanding
87 Waranggono Tuban Jalani Prosesi Wisuda di Pemandian Bektiharjo
Sedikitnya terdapat sebanyak 87 Waranggono Kesenian Langin Tayub mengikuti prosesi Wisuda Waranggono yang diselenggakan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban di Pemandian Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kamis (1/11/2018).
Siraman Waranggono, Upaya Pemkab Melestarikan Kesenian Tayub
Ritual siraman waranggono yang dilangsungkan di Pemandian Sendang Bektiharjo, Kecamatan Semanding, merupakan salah satu kegiatan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban untuk melestarikan kesenian Tayub.
85 Waranggono Jalani Ritual Siraman di Sendang Bektiharjo
Sebanyak 85 Waranggono atau Sinden se-Kabupaten Tuban menjalani ritual siraman di Wisata Pemandian Sendang Bektiharjo, Kecamatan Semanding. Ritual siraman yang menjadi agenda tahunan ini sekaligus menjadi salah satu rangkaian Hari Jadi Kabupaten Tuban ke-724.