Skip to main content

Category : Tag: Wakil


Wisata Lesu, Wabup: Tak Sembarang Tempat Bisa Jadi Wisata

Tidak banyaknya objek wisata yang mampu menggait wisatawan perlu mendapat perhatian serius dari Pemerintah Kabupaten Tuban. Pasalnya, kabupaten yang berlokasi strategis di jalur pantura ini menjadi akses bagi setiap orang yang akan melintasi Provinsi Jawa Timur - Jawa Tengah, sehingga patut untuk diperhatikan jangka panjang.

Bupati Tuban Resmi Menjabat Usai Dilantik

Bupati dan Wakil Bupati Tuban, Fathul Huda-Noor Nahar Hussein resmi menjabat usai dilantik oleh Gubernur Jawa Timur Soekarwo, Senin (20/6/16) di Gedung Negara Grahadi Surabaya.

Hari ini, Bupati dan Wakil Bupati Tuban Dilantik

Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati terpilih Kabupaten Tuban, Fathul Huda-Noor Nahar Hussein akan dilaksanakan hari ini, Senin (20/6/2016) di Gedung Negara Grahadi Surabaya. Pasangan yang kembali terpilih memimpin Kabupaten Tuban lima tahun kedepan ini akan dilantik oleh Gubernur Jatim, Soekarwo.

Kolom Sekolom

Sastra dan Wakil Rakyat

Aku bangun kesiangan. Waduh! Kenapa denganku. Tak biasanya aku bangun sesiang ini. Kemarin-kemarin, aku bisa bangun subuh lalu sedikit menggerakkan badan di teras sambil mendengar perkutut manggung. Tapi pagi ini, ketika bangun matahari sudah mengintip. Istriku sudah sibuk di dapur. Biasa, pasti sedang menyiapkan teh. Sstt...pasti disertai....

Ditetapkan Menang, HudaNoor Ucapkan Terima Kasih

Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Nomor 1, Fathul Huda dan Noor Nahar Hussein (HudaNoo) mengucapkan terima kasih setelah resmi dinyatakan sebagai pemenang pemilu Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Tuban, Selasa (22/12/2015). HudaNoor dinyatakan menang setelah memukul telak rival politiknya Zakky Mahbub dan Dwi Susianti Budiarti (Zadit).

Wabup Harap Satlinmas Bertugas dengan Baik

Wakil Bupati Noor Nahar Hussein berharap Satlinmas mampu mengemban tugas dengan baik.Hal itu disampaikam dalam acara simulasi pengamanan Pilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang berlangsung di Lapangan Gedung Olahraga Rangga Jaya Anoraga (GOR) Kabupaten Tuban pada Jumat (27/11/15) tadi.