Skip to main content

Category : Tag: W


Pemilu 2019

Seminggu Sekali, Panwaslu Desa Akan Diberi Pelatihan dan Bimtek

Pasca dilantiknya Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) PPL kelurahan/desa di berbagai kecamatan wilayah Kabupaten Tuban, pihak Panwascam akan terus memberikan pelatihan terkait persiapan-persiapan skema Pemilu 2019.

Usai Dikukuhkan Tugas Baru Panwaslu Desa/Kelurahan Menanti

Sedikitnya 328 Pengawas Pemilu Lapangan (PPL) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur (Pilgub Jatim) 2018 di Tuban dipastikan langsung menjadi Pengawas Pemilu (Panwaslu) Desa/Kelurahan di pemilu legislatif (Pileg) dan Pilpres 2019 mendatang.

Bumi Wali FC Vs Persemag

Bermain di Kandang, BWFC Usung Target 3 Poin

Bermain di kandang sendiri, Bumi Wali FC (BWFC) mengusung target poin penuh. Hal itu diungkapkan Manager BWFC, Karatono saat dikonfirmasi blokTuban.com melalui sambungan teleponnya.

Bumi Wali FC Vs Persemag Magetan

Main di Kandang, Kesempatan BWFC Geser Persemag

Liga 3 regional zona Jawa Timur (Jatim) telah bergulir. Saat ini liga yang dilaksanakan Asprov PSSI Jatim ini memesuki pertandingan ke-5.

Meneladani Kesuksesan Rasulullah dalam Berbisnis

Rasulullah adalah teladan kita. Kesuksesan beliau dapat kita pelajari. Karena menurut Rasulullah saw, perniagaan adalah salah satu pintu rizki yang menggiurkan. Beliau pun telah membuktikannya, bagaimana perniagaan dapat memberikan keuntungan yang fantastis. <br />Kita ketahuai bersama bahwa beliau merupakan pebisnis kaya yang mempunyai gaya tersendiri dalam menjalankan usahanya. Kira-kira apa rahasia kesuksesan yang diterapkan oleh Rasulullah?

Klasemen Sementara, BWFC Peringkat ke-6 Grup C

Bumi Wali FC (BWFC) masih berada di peringkat ke-6 klasemen sementara Grup C Liga 3 Zona Jawa Timur (Jatim). Hal ini terjadi usai tertinggal 0-3 di Stadion Candra Bhirawa, Kediri, Rabu (11/4/2018) kemarin.&nbsp;

Pilgub Jatim 2018

Polres Tuban: Tingkat Kerawanan Pilkada di Sekitar Kota

Kapolres Tuban, AKBP Sutrisno HR mengungkapkan, menjelang Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur tahun 2018 tingkat kerawanan di Kabupaten Tuban berada di kawasan rayon satu atau kawasan Kota.

Away ke Kediri, BWFC Kehilangan Strikernya

&nbsp;Sore ini, Rabu (11/4/2018) Bumi Wali FC dijadwalkan bertandang ke stadion Candra Bhirawa Kediri untuk mengahadapi tuan rumah Persedikab Kediri. Dalam laga ini, tim yang diarsiteki Edy Sutrisno ini harus bermain tanpa seorang striker murni Nurul Ulum.

Proposal Mahasiswa Unirow Lolos Dana Hibah Dinas Koperasi Jatim

Sebanyak tiga proposal mahasiswa Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban lolos untuk dana hibah dari Dinas Koperasi UMKM Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur. Hal tersebut terkait dengan penyampaian hasil pemberkasan wirausaha pemula di Bali pada Senin (9/4/2018) kemarin.

Bersama Percasi dan PWI Tuban, Lapas Gelar Pertandingan Catur

Dalam rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan yang ke 54, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tuban bersama Persatuan Olahraga Catur Seluruh Indonesia (Percasi) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban menggelar pertandingan Catur, Selasa (10/4/2018).