PPKM Mikro, Satgas Covid-19 Tuban Bubarkan Kerumunan di Warkop dan Kafe
Satgas Covid-19 Kabupaten Tuban kembali melakasanakan Operasi Yustisi dan pengawasan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro, Sabtu (20/2/2021) malam.
Satgas Covid-19 Kabupaten Tuban kembali melakasanakan Operasi Yustisi dan pengawasan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro, Sabtu (20/2/2021) malam.
Puluhan mahasiswa calon anggota Unit Kegiatan Mahasiswa (UMK) Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Waskita Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban belajar investigasi dan indept news bareng Pemimpin Redaksi (Pemred) blokTuban.com, Sri Wiyono.
Pemilik toko oleh-oleh khas Kabupaten Tuban mengeluhkan sepinya pembeli, akibat terkena dampak dari pandemi Covid-19 yang hingga saat ini belum tahu kapan akan berakhir.
Jajaran Polsek Jenu rutin melaksanakan patroli di Kampung Miliarder Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Stadion Bumi Wali Tuban yang berada di kawasan Lingkungan Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kabupaten Tuban mulai awal Bulan Februari 2021 lalu dijadikan sebagai ruang isolasi pasien Covid-19.
Dibalik viralnya kampung miliarder di Kabupaten Tuban Jawa Timur, ada cerita menarik dari salah satu miliarder cantik. Namanya Siti Nurul Hidayati (32) asal Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Rabu (17/2/2021).
Beberapa hari ini angka kasus baru terkonfirmasi Positif Covid-19 di Kabupaten Tuban terus menurun. Data terbaru yang dihimpun blokTuban.com, per Senin 15 Februari 2021 angka kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 tercatat hanya 3 orang dengan rincian dari Kecamatan Semanding, Jenu dan Kerek.
VIRALL! Belasan Mobil Baru Datang di Kampung Miliarder, 1 Orang Beli 2 Hingga 3 Mobil
Serang Petugas Operasi Yustisi, Pemilik Kafe di Tuban Jadi Tersangka
Dua video belasan mobil baru didatangkan di kampung miliarder di Kabupaten Tuban pada Minggu (14/2) siang. Setelah dikroscek ke lapangan, ada 17 mobil baru yang dibeli oleh warga Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu.