Skip to main content

Category : Tag: Unik


Komunikasi yang Berkualitas dalam Organisasi atau Lembaga

- Manusia adalah makhluk sosial yang satu sama lain saling membutuhkan. Dan tidak ada satu orangpun yang tidak lepas dari bantuan orang lain sekecil apapun bentuk/jenis atau jumlah bantuannya. Komunikasi menurut KBBI adalah pengiriman dan penerimaan pesan atau berita antara dua orang atau lebih sehingga pesan yang dimaksud dapat dipahami, hubungan, kontak.

Serius Atasi Persoalan Digital, Tuban Bentuk Tim KKD

Ibarat hutan rimba, tidak ada aturan baku dalam bersosial media. Kebebasan pengguna aktif sosial media memposting apapun tanpa proses verifikasi, menjadi publik kebanjiran jutaan informasi setiap harinya.

Gubernur Jatim Lantik Komite Komunikasi Digital, Ini Tugasnya

Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa membentuk Komite Komunikasi Digital (KKD) Provinsi Jatim. Tugasnya yaitu memerangi berita hoaks, misinformasi dan ujaran kebencian, di tengah disrupsi informasi sekaligus memperkuat edukasi dan literasi.

DPRD Nilai Komunikasi Perusahaan dan Buruh Tuban Masih Buruk

Awal tahun 2022, Kabupaten Tuban diwarnai rentatan aksi unjuk rasa. Mulai dari serikat pekerja, mahasiswa, hingga warga ring 1 perusahaan yang menuntut diperkajakan. Demo yang paling menyita perhatian publik hingga nasional, aksi buruh saat memblokir jalan nasional dan objek vital Semen BUMN di Tuban.