Skip to main content

Category : Tag: Un


Komunitas Tuban

Kali Kening, Wadah Pemuda, Hobi Baca-Tulis

Gerakan baca dan tulis yang digagas sebuah komunitas para pemuda di Tuban selatan memang perlu diacungi jempol. Pasalanya, sebuah perkumpulan yang diberi nama ‘Komunitas Kali Kening (K3)’ merupakan satu-satunya wadah pemuda yang mempedulikan dunia baca dan tulis lebih kerennya adalah dunia literasi.

Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Diduga Langgar Etika, Dosen Terancam Sanksi Berat

Manajemen kampus Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban tampaknya tidak mau kompromi atas dugaan masalah moral yang menimpa salah satu dosen, LPS (29). Bahkan, oknum dosen asal Surabaya tersebut terancam sanksi tegas.

Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Camat Widang Belum Dengar Kades Digerebek

Penggrebekan oleh Kepolisian Resor (Polres) Tuban atas dugaan perselingkuhan yang melibatkan MJ, salah satu oknum Kepala Desa (Kades) di Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, terus bergulir. Namun, pimpinan Kecamatan Widang mengaku belum mendengar kabar tersebut.

Gerebek Oknum Kades dan Dosen di Hotel

Rektor Unirow: Benar, Itu Dosen Kami

Rektor Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban, Supiana Dian Nurtjahyani membenarkan jika yang digrebek oleh Kepolisian Resor (Polres) Tuban adalah salah satu dosen di kampus yang dia pimpin.

Tak Strategis, Pasar Burung Rp480 Juta 'Nganggur'

Pasar burung yang disediakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban di kawasan pasar hewan di Jalan Hos Cokroaminoto, nyaris tidak berpenghuni. Sudah tidak lagi terdengar ramainya kicauan burung di kompleks bangunan yang menelan anggaran sebesar Rp480 juta, dan baru diresmikan kurang dari setahun yang lalu.

Blok Cerita Pendek

Aksara di Pangkuan Tamanmu

Jika aku adalah tetesan air langit yang diturunkan Tuhan sebagai obat rindu, maka aku akan selalu bersyukur atas nikmat-Nya. Sebab bagian obat rindu juga salah satu rindu yang akan tetap dirindukan sampai kapan pun. Sebagaimana bumi yang tak pernah membenci hujan. Begitu juga dengan diriku, aku ingin rinduku abadi dalam keabadian waktu.

Telak 3-0, Mergosari Ungguli Tim Rayung

Karang Taruna Sendang Cup (KTSC) Volly Ball memasuki babak semi final. Pada laga pertandingan Jumat sore pukul 16.00 WIB (9/9/2016) berlaga dua tim yakni Tim Bola Volly Mergosari, Kecamatan Singgahan kontra Tim bola volly Rayung, Kecamatan Senori.

Apa Kabar Bumi Wali?

Jembatan Dibongkar, Sebagian Warga Harus Memutar Balik

Jembatan Sungai Kening yang mengubungkan dua dusun di Desa Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan sejak sebulan yang lalu dibongkar. Pembongkaran dilakukan guna perbaikan dan pelebaran jembatan.

Akhir 2016, Proyek Sungai Jambon Harus Rampung

Pengerjaan bangunan sungai Jambon di Desa Sumurgung, Kecamatan/Kabupaten Tuban sudah mulai digarap. Penyelesaian proyek antisipasi langganan banjir tersebut ditargetkan rampung di akhir tahun 2016.