Skip to main content

Category : Tag: Tanam Padi


Kunker ke Tuban, Menteri Pertanian Panen dan Tanam Padi Bersama Petani

Menteri Pertanian Republik Indonesia Republik Indonesia (RI) Amran Sulaiman melakukan kunjungan kerja (kunker) di Kabupaten Tuban. Dalam kunjungannya tersebut, ia didampingi oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky, melakukan tanam sekaligus panen padi bersama, di dua desa yang ada di Kecamatan Widang.

Kunjungan ke Tuban, Gubernur Jatim Tanam dan Panen Raya Padi Bareng Petani

Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar parawansa, melakukan kunjungan ke Kabupaten Tuban. Kali ini, ia bersama dengan Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky beserta rombongan, melakukan tanam dan panen raya padi di lahan pertanian Desa Karangtinoto, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban.

Masyarakat Tuban Antusias Berebut Bantuan Jokowi

Masyarakat di Kabupaten Tuban, sangat berantusias menyambut kedatangan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo di Pasar Sambonggede, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban.

Jokowi Ingatkan Petani Tuban Tak Bergantung Pupuk Kimia

Dalam momen kunjungan kerja yang dilakukan oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Ir. Joko Widodo atau Jokowi berkesempatan untuk melihat proses penanaman padi di Desa Senori, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban.

Guyub Rukun, Warga Desa Plumpang Adakan Wiwit Padi 

Masyarakat Desa/Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban guyub rukun mengadakan wiwit padi. Kegiatan ini dilakukan oleh para petani di tikungan tajam yang terletak di RT/RW 04/09, setiap tahunnya sebelum tanaman padi dipanen.Â