Peringatan BMKG: Gelombang Maksimum di Tuban - Lamongan Dapat Mencapai 3 Meter
BMKG Maritim Perak Surabaya telah merilis prakiraan ketinggian gelombang di perairan Tuban - Lamongan untuk lima hari ke depan, yaitu tanggal 18 hingga 22 Juli 2024.
BMKG Maritim Perak Surabaya telah merilis prakiraan ketinggian gelombang di perairan Tuban - Lamongan untuk lima hari ke depan, yaitu tanggal 18 hingga 22 Juli 2024.
Komisi I DPRD Tuban mengundang Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat - Penataan Ruang dan Kawasan Permukiman (PUPR-PRKP) untuk memberikan penjelasan terkait perkembangan pelaksanaan proyek pembangunan fisik dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2024.
Masyarakat Kabupaten Tuban, Jawa Timur, resah karena beberapa sistem informasi desa terinfeksi konten judi online (Judol). Mereka kebingungan karena situs web pemerintah desa langsung terhubung dengan situs judi online pada Selasa (16/7/2024).
Jatim Media Summit (JMS) kembali digelar di tahun 2024. Di tahun keduanya, JMS memilih kota Bojonegoro, Jawa Timur, sebagai salah satu destinasi roadshow.
Sekretaris DPD Nasdem Tuban, Sigit Ari Wijaya, mengumumkan bahwa Riyadi siap maju dalam Pilkada 2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban merespon temuan dugaan pelanggaran pencocokan dan penelitian (Coklit) yang dirilis oleh Bawaslu pada Senin, 15 Juli 2024.
Kate Cooper, seorang mantan pemburu badai yang pernah mengalami kejadian mengerikan saat bertemu dengan tornado selama masa kuliahnya, kini dengan aman mempelajari pola badai melalui layar di Kota New York.
Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Juanda dan Maritim Perak Surabaya, cuaca di Kabupaten Tuban pada hari Senin, 15 Juli 2024, diperkirakan cerah sepanjang hari.
Di bulan Juli 2024, ada beberapa lagu yang sedang viral dan banyak dibicarakan. Salah satunya adalah "Hanya Lolongan" oleh Nabila Taqiyyah.
Tuban, kota yang terletak di pesisir utara Jawa Timur, tidak hanya terkenal dengan pantainya yang indah, tetapi juga dengan berbagai oleh-oleh khas yang sayang untuk dilewatkan, Minggu (14/7/2024).