Skip to main content

Category : Tag: Silat


Sinergitas Forkopimka Soko Jalin Silaturahmi dan Kamtib Perguruan Silat

Dalam rangka menjalin silaturahmi serta menjaga keamanan dan ketertiban (kamtib) suasana di Kecamatan Soko, Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimka) Soko hari ini menggelar pertemuan khusus dengan para tokoh dan pengurus perguruan silat yang ada di wilayah setempat.

IPSI: Insan Pencak Silat Harus Jaga Persatuan

Ketua Pengurus Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Tuban, Faisol Rozi menegaskan jika ada perselisihan antar oknum perguruan pencak silat seyogyanya harus diselesaikan di internalnya, Senin (29/3/2021)

Kodim 0811 Tuban Gelar Festival Seni Pencak Silat

Kodim 0811 Kabupaten Tuban pada hari Minggu (19/7/2020) menggelar festival seni pencak silat di Aula Letda Sucipto setempat. Festival ini diadakan dalam rangka komsos kreatif Kodim 0811 TA. 2020.

Waspada Corona, Ini Imbauan PB IPSI untuk Anggotanya

Pengurus Besar (PB) Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) mengimbau kepada Pengprov, Pengkot, Pengkab, Perguruan Silat, serta insan Pencak Silat yang ada di Indonesia agar terus aktif melakukan olahraga Pencak Silat secara individu.

5 Atlet Soko Bawa Medali Turnamen Open Jawa Timur

Prestasi gemilang kembali diraih oleh atlet muda asal Kecamatan Soko. Tak tanggung-tanggung, 5 atlet muda yang terjun di salah satu turnamen pencak silat open Jawa Timur ini membawa medali dari 3 kategori silat.