Alm. KH. Ali Manshur Shiddiq, Pencipta Selawat Badar, Terima Penghargaan Nasional
Menjelang HUT ke-79 Kemerdekaan RI, salah satu tokoh dari Kabupaten Tuban, yaitu Alm. KH. Ali Manshur Shiddiq, menerima penghargaan dari Presiden RI, Ir. Joko Widodo.
Menjelang HUT ke-79 Kemerdekaan RI, salah satu tokoh dari Kabupaten Tuban, yaitu Alm. KH. Ali Manshur Shiddiq, menerima penghargaan dari Presiden RI, Ir. Joko Widodo.
Ketika memasuki waktu Subuh sebelumnya didahului serangkaian pengingat atau panggilan untuk salat subuh yang disebut bacaan Tarhim.
Sholawat Nariyah di kalangan Nahdliyin merupakan salah satu yang sering dilantunkan dan cukup populer.
Lirik Sholawat Nahdliyah memiliki hubungan erat dengan Nahdlatul Ulama (NU), salah satu organisasi Islam terbesar di Indonesia.
Lagu sholawat Nabi Muhammad Mataharinya Dunia merupakan salah satu lagu yang dirilis tahun 1994 lalu. Lagu ini terdapat dalam album qasidah Indonesia volume ke-24 milik grup Nasida Ria.
Melafalkan sholawat Nabi sebelum membaca doa dianjurkan bagi umat Muslim. Sebagaimana Allah berfirman dalam Al-Qur’an surat Al-Ahzab ayat 56 disebutkan sebagai berikut: Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Hai orang-orang yang beriman, bershalawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya dengan sungguh-sungguh.
Berikut ini lirik lagu sholawat Alamate Anak Yatim atau dapat diartikan juga sebagai ciri anak sholeh.
Lagu berjudul Ikan Dalam Kolam atau Pantun Janda kini banyak dinyayikan dalam grup hadrah dengan diganti liriknya menjadi sholawat.
Raden Mas (RM) Aflakha Mangkunegara atau yang akrab disapa dengan Gus Aflakha atau Gus Afa merupakan pendiri Majelis Jagad Sholawat Mangkunegara. Namun, siapakah sebenarnya Gus Afa? Simak profilnya berikut ini.
Berikut ini lirik sholwat Ya Hanana yang sering dibawakan oleh Habib Syech dalam acara-acara keagamaan.