Skip to main content

Category : Tag: Sangkar


Desa Pandanwangi Soko Masih Miliki 30 Pengrajin Sangkar

Desa Pandanwangi, Kecamatan Soko, Kabupaten Tuban sejak dulu penduduknya dikenal sebagai pengrajin sangkar ayam. Mereka memanfaaatkan bambu, kayu bekas untuk dioleh menjadi berbagai jenis kerajianan mulai dari sangkar ayam, sangkar burung, kursi, dan lain sebagainya.

Diburu Pecinta Burung, Harga Sangkar Capai Jutaan Rupiah

Bagi kalian yang ingin membeli suatu barang, pasti akan melihat terlebih dahulu dari segi jenis ataupun model dari barang tersebut bukan? Tak terkecuali juga dengan pemilihan model sangkar burung, Minggu (12/12/2021).

Eksis 10 Tahun, Sangkar Burung asal Tuban Mengudara hingga Berbagai Kota

Bagi para pecinta burung, sangkar merupakan salah satu kebutuhan utama yang harus dipenuhi. Biasanya pemilik burung akan memberikan sangkar yang terbaik untuk hewan peliharaannya, terlebih jika burung-burung peliharaan tersebut sering mendapatkan juara dalam perlombaan.

Penjualan Sangkar Burung di Tanggungan Tembus Luar Daerah

Penjualan kerajinan bambu, jenis sangkar burung yang berada di Dusun Tanggungan, Desa Pandanwangi, Kecamatan Soko laris hingga keluar daerah Kabupaten Tuban, seperti wilayah Babat-Lamongan dan Bojonegoro.

Sangkar Ayam Pengganti Rambu Tengkorak

Bagi pengguna jalan, melewati jalan yang mulus dan tidak berlubang merupakan sebuah misi tanpa rintangan. Akan tetapi seiring waktu dan perubahan cuaca, tak pelak jalan pun mengalami penurunan kualitas yang memunculkan lubangan atau rintangan.