Skip to main content

Category : Tag: Rt


Pertamina EP Terapkan Teknologi EOR di Lapangan Sukowati

Pertamina EP berkepentingan terhadap implementasi Enhanced Oil Recovery/tertiary recovery (EOR) di Indonesia salah satunya di Lapangan Sukowati. Mengingat proven resources dengan tingkat kesulitan eksplorasi terendah praktis kini telah habis dieksploitasi dan menyisakan tingkat kesulitan yang lebih tinggi untuk mengurasnya.

Pertamina Libatkan 111 Warga di Awal Proyek Kilang

PT Pertamina (Persero) melibatkan 111 warga Kecamatan Jenu di proyek awal Kilang Tuban, Jawa Timur. Rinciannya 35 orang langsung terlibat di pemerataan lahan di lahan KLHK, dan 76 orang dilatih di UPT Balai Latihan Kerja (BLK) Tuban.

Doa Bersama Awali Pembersihan Lahan KLHK

Setelah serah terima tali asih ke 776 penggarap, hari ini lahan milik Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) langsung dibersihkan. Bersih-bersih diawali dengan doa bersama warga, dan tim Pertamina yang disaksikan aparat berseragam hijau.

Bekas Penggarap Lahan KLHK Difasilitasi Alih Profesi

Sebanyak 776 bekas penggarap lahan Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) tak dibiarkan begitu saja. Usai menerima tali asih dari PT Pertamina Rp 20 juta per hectare, mereka difasilitasi untuk alih profesi.

Heboh....! Belasan Mortir Ditemukan di Tuban

Belasan mortir telah ditemukan warga di Gunung Gong, Desa Banyuurip, Kecamatan Senori pada Selasa (12/3/2019). Hari ini tim Gegana Polda Jawa Timur langsung turun ke Kabupaten Tuban.

Progres NGGR, 779 Penggarap Lahan KLHK Dapat Tali Asih dari Pertamina

Bertempat di Pendopo Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Pertamina melaksanaan pemberian Tali Asih/Kerohiman kepada penggarap lahan milik Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) yang berada di Desa Wadung, Mentoso, Rawasan dan Kaliuntu, Minggu (10/3/2019).

Penentuan Tali Asih Rp 20 Juta per Hektare Sesuai Kesepakatan

Ratusan penggarap lahan Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mulai besok langsung bisa mencairkan tali asih di Bank BNI. Penentuan besaran tali asih Rp 20 juta per hektare, sesuai kesepakatan antara KLHK dan Pemdes setempat.