Skip to main content

Category : Tag: Pers


Ikut ISC B, Berikut Jadwal Tanding Persatu Tuban

Persatu, tim kebanggaan asal Kabupaten Tuban akan mengikuti Indonesia Soccer Championship (ISC) dan masuk di grup B. Laskar Ranggalawe tersebut, masuk di Grup B dan akan melawan Persida Sidoarjo, PSBK Blitar, Laga FC Surabaya, Persepam Madura, dan juga Persik Kediri.

Gantikan Persegres, Persatu Unggul atas Persebo

Persatu Tuban gagal melawan Persegres Gresik pada laga Uji coba yang rencananya akan digelar pada Minggu (24/4/16) di Stadion Loka Jaya. Namun, begitu mendapatkan kabar keputusan dari Manajer Persegres terkait pembatalan laga uji coba tersebut, Fahmi Fikroni selaku manajer persatu langsung segera mencarikan gantinya.

PWI Jatim: Peran Pers Sangat Besar Dalam Demokrasi

Pers memiliki peran yang sangat besar dalam mengawal demokrasi di Indonesia. Sebab, sejak era reformasi peran pers sangat dirasakan oleh masyarakat. Dalam kehidupan bernegara pers bisa mengawal kebijakan ekonomi, Politik, Sosial dan Budaya.

Hari Pers Nasional

PWI Jatim: Masyarakat Sebagai Penegak Kepentingan Rakyat

Dalam kesempatan diskusi publik yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tuban, terdapat beberapa materi yang disampaikan, salah satunya adalah penegakkan kepentingan rakyat yang tergandaikan.

PWI Diskusi Publik Tentang Pers

 Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban menggelar diskusi publik di Pendapa Kridha Manunggal, Kabupaten Tuban, pagi ini, Rabu (6/4/2016)

La Nyalla Tersangka, PP Tuban Datangi Kejari

Majlis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila (PP) Tuban mendatangi Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban, pasca ditetapkannya La Nyalla Mahmud Mattalitti sebagai tersangka oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur.