Skip to main content

Category : Tag: Percaya Diri


Tips Menguatkan Rasa Percaya Diri Jadi Publik Speaker

Meningkatkan rasa percaya diri saat berbicara di depan umum adalah hal yang penting. Seperti dikatakan oleh speechvirtual.com memperkirakan 75% orang dewasa menderita ketakutan berbicara di depan umum.

Esai Minggu

Percaya Diri yang Belebihan

Perlu ndak kita percaya diri? Tentu saja perlu. Tapi jangan berlebihan. Dunia ini sudah terlalu penuh oleh rasa percaya diri berlebihan. Sindrom percaya diri berlebihan kini telah menjangkiti banyak orang. Satu tingkat di atas sindrom percaya diri adalah sifat asosial yang akut. Sifat menganggap diri paling tinggi.