Skip to main content

Category : Tag: Panas


BPBD: Diperkirakan Pertengahan Maret Cuaca Ekstrem

Cuaca panas yang terjadi akhir-akhir ini masih belum bisa dianggap bahwa musim hujan telah selesai, bahkan diprediksi bahwa akan ada cuaca ekstrem dipertengahan bulan maret ini.

Jelajah Tuban di Nganget, Kenduruan

Minum Belerang di Nganget Lanang

Pemandian air panas di Nganget,, turut Desa Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban, sebenarnya ada tiga titik yang bisa dikunjungi warga. Namun, satu sendang berada cukup jauh dan jarang disambangi pengunjung. Tepatnya Sendang Lanang atau Sendang Pancuran.

BPBD: Cuaca Panas, Belum Berarti Hujan Selesai

Belakangan ini, memang cuaca di Bumi Ronggolawe terasa panas. Namun, dengan adanya cuaca tersebut, bukan berarti bahwa hujan sudah reda. Meskipun SK Darurat terkait musim hujan dari bupati berakhir hingga 1 Maret dan sekarang telah lewat.

Berobat di Nganget Diklaim Banyak yang Cocok

Selain sebagai tempat refleksi dengan berendam air panas, Nganget sudah menjadi tempat berobat warga Bangilan dan sekitarnya. Tak jarang pula dari luar daerah datang ke Nganget untuk mencoba khasiat sumber air panasnya.

Asap Makin Mengepul

Pedagang buah di sebelah utara SPBU sekitar Desa Pekuwon, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, sempat ketakutan. Sebab, mobil truk dengan muatan penuh atau bisa dikatakan melebihi kapasitas tiba-tiba berhenti. Bau dan asap muncul hampir bersamaan dari ban belakang truk. Sopir truk berlari untuk mengambil air lagi, karena asap makin mengepul.

Ha...! Warga Bojonegoro Meninggal di Nganget

Muntari (80) warga RT 06/RW 02, Desa Bogangin, Kecamatan Sumberrejo, Kabupaten Bojonegoro, ditemukan meninggal di sumber mata air Nganget yang berada di wilayah perbatasan antara Kecamatan Kenduruan dan Bangilan.

Sumber Mata Air Nganget

Dari Sunang Bonang, Sampai Sembuhkan Penyakit

Keberadaan sumber mata air Nganget yang berada di Desa Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban, memang sudah masyur. Lokasinya terletak di wilayah RPH Kejuron, BKPH Bangilan, KPH Jatirogo. Selama ini masyarakat sekitar mempercayai cerita rakyat