Skip to main content

Category : Tag: Ngaji


Ngaji Budaya, Media Dakwah Lesbumi NU di Era Globalisasi

'Membumikan seni tradisi di Bumi Wali,' itulah tema yang diambil Lesbumi NU Tuban dalam Ngaji Budaya untuk menyemarakkan Hari Lahir (Harlah) Nahdlatul Ulama (NU) ke-94 di tahun 2017 ini. Sebagai lembaga seni binaan NU Tuban, menurut penyelenggara, mempunyai tugas pokok dan fungsi sebagai wadah berkreasi seniman muslim.

Malam Ini, Agus Sunyoto Dijadwalkan Hadiri Ngaji Budaya

Malam ini, Minggu (21/5/2017),  KH. Ng. Agus Sunyoto dijadwalkan hadir di tengah-tengah seniman dan budayawan Bumi Wali, sebutan Kota Tuban. Penulis Atlas Walisongo itu akan mengisi Ngaji Budaya yang dihelat Lembaga Seni dan Budayawan Muslim Indonesia (Lesbumi) Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) di halaman Kantor NU di Jalan Diponegoro No.17, Latsari, Tuban.

Peringati Isro' Mi'roj

Polsek Montong Adakan Pengajian Umum di Mapolsek

Dalam rangka Peringatan Isro' Mi'roj 1438 H/2017 M, Jajaran Polsek Montong, Polres Tuban menggelar Pengajian Umum di Mapolsek Montong, Kamis (4/5/2017) malam.

Harlah NU, Ranting Rayung Gelar Pengajian Akbar

Dalam rangka memperingati hari ulang tahun (Harlah) Nahdlatul Ulama (NU) ke-93, Ranting NU Desa Rayung, Kecamatan Senori gelar pengajian akbar. Kegiatan rutinan yang diagendakan satu tahun sekali tersebut bertempat di lapangan Desa Rayung, Jumat malam (12/8/2016). Hadir di tengah-tengah masyarakat, seorang mubaligh kondang Kiai AAD Ainurussalam dari Surabaya.

Ribuan Santri Ramaikan Karnaval PONPES Alhikmah Tuban

Gebyar karnaval yang digelar dalam rangka memperingati Haul Pondok Pesantren (Ponpes) AL Hikmah pada tanggal 15 Mei 2016 di Desa Binangun, Kematan Singgahan, Kabupaten Tuban berlangsung meriah.

Sambut Nusantara Mengaji, Siap Hatamkan Al Qur'an

Ribuan umat Islam di Kecamatan Bangilan telah siap menghatamkan Alqur'an dalam rangka menyukseskan Gerakan Nusantara Mengaji 300.000 Khataman Alquran yang penyelenggaraannya serentak di Tanah Air pada 7 - 8 Mei 2016.